Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
NULL
KINERJA PEMERINTAHAN DESA DALAM PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA TAHUN 2017 (STUDI KASUS KAMPUNG SUKA MAKMUR KECAMATAN SINGKIL KABUPATEN ACEH SINGKIL)
Pengarang
Jamaluddin - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
1210103010002
Fakultas & Prodi
Fakultas Ilmu Sosial dan Politik / Ilmu Politik (S1) / PDDIKTI : 67201
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala., 2019
Bahasa
Indonesia
No Classification
-
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
ABSTRAK
Desa adalah desa adat atau disebut dengan nama lain merupakan kesatuan masyarakat hukum
yang memiliki batas wilayah yang berwenang untuk mengatur dan mengurus urusan pemerintah,
kepentingan masyarakat setempat berdsarkan prakarsa masyarakat, hak asal usul, hak tradisional
yang di akui dan di hormati dalam sistem pemerintahan. dasar hukum pengelolaan dana desa
yang di atur dalam UU no 6 tahun 2014, PP no 22 tahun 2015, permendagri no 113 tahun 2014.
Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana kinerja pemerintah desa suka makmur
dalam pengelolaan alokasi dana desa dan mengetahu kendala-kendala yang di hadapi dalam
pengelolaan alokasi dana desa tahun 2017.
Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan diskriptif, pengumpulan data di
peroleh dengan dua cara yaitu data primer dan sekunder. data primer adalah data yang di peroleh
dari lapangan melaluli wawancara langsung dengan informan sedangkan data sikunder di peroleh
dari penelitian kepustakaan yaitu dengan membaca buku teks, jurnal, dan bahan-bahan bacaan
lainnya yang berkaitan dengan penelitina ini.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kinerja pemerintah desa suka makmur dalam
pengelolaan alokasi dana desa tahun 2017 kurang baik dan tepat guna yang dimana
pemerintahan desa sukamakmur tidak melibatkan semua lapisan masyarakat dalam membahas
dan melaksana kan program-program pembanguan, pembinaan dan pemberdayaan yang dimana
tidak tercapainnya meningkatkan kesajahteraan, menjadi desa yang mandiri dan lepas dari
keterbelakangan kemiskinan. Serta pemerintahan desa suka makmur tidak dapat menciptakan
hal-hal yang baru yag bisa menigkatkan perekonomian masyarakat dan infrastruktur yang bisa
dipergunakan masyarakat dengan baik sesuai dengan kebutuhan masyarakat setempat.
Simpulan penilitian ini adalah kinerja pemerintah kampung suka makmur belum maksimal
dalam mengelola alokasi dana desa tahun 2017 dan kurangnya fungsi pengawasan yang di
lakukan BPG dalam menjalankan progran-program pembanguna, pemberdayaan dan pembina,
kurangnnya keterlibatan dan kontro dari masyarakat delam mengawasi realisasi dana desa.
Kata kunci : kinerja, pemerintahan, dana desa.
Tidak Tersedia Deskripsi
EVALUASI PENGGUNAAN ALOKASI DANA DESA (ADD) DALAM PEMBANGUNAN DESA KECAMATAN KRUENG BARONA JAYA DAN SUKAMAKMUR (HARRY ZULYAN MAULANA, 2022)
ANALISIS KUALITAS PERAIRAN BERDASARKAN PARAMETER LOGAM CU DAN CD PADA SEDIMEN DI SUNGAI SINGKIL KABUPATEN ACEH SINGKIL (Saidin Isnaini Anak Ampun, 2018)
PENGARUH AKUNTABILITAS, TRANSPARANSI DAN PARTISIPASI STAKEHOLDERS TERHADAP EFISIENSI PENGELOLAAN DANA BOS PADA SMAN DAN SMKN DI ACEH SINGKIL (Nelsifa azkia, 2023)
IMPLEMENTASI PENGELOLAAN DANA KAMPUNG OLEH PEMERINTAH KAMPUNG DI KAMPUNG GUMPANG LEMPUH KECAMATAN PUTERI BETUNG KABUPATEN GAYO LUES (Laela Fitriani, 2020)
PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA TERHADAP PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI TINJAU DARI MAQASHID SYARIAH DI DESA BAKCIRIH KECAMATAN MONTASIK KABUPATEN ACEH BESAR (Muhammad Afzal, 2024)