ANALISIS KEMISKINAN DI KABUPATEN ACEH BESAR | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

    THESES

ANALISIS KEMISKINAN DI KABUPATEN ACEH BESAR


Pengarang

LINDARIATI - Personal Name;

Dosen Pembimbing



Nomor Pokok Mahasiswa

1609200010019

Fakultas & Prodi

Fakultas / / PDDIKTI :

Penerbit

Banda Aceh : Program Studi Magister Ilmu Ekonomi Universitas Syiah Kuala., 2018

Bahasa

Indonesia

No Classification

339.46

Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)

ANALISIS KEMISKINAN DI KABUPATEN ACEH BESAR

Oleh: LINDA RIATI
NPM: 1609200010019

Pembimbing :
1. Prof. Dr. Mohd. Nur Syechalad, MS
2. Prof. Dr. Abubakar Hamzah

Abstrak:
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jumlah penduduk pertumbuhan ekonomi, dan pengangguran terhadap kemiskinan di Kabupaten Aceh Besar. Penelitian ini dilakukan di Kabupaten Aceh Besar, ruang lingkup dalam penelitian ini dibatasi hanya terhadap variabel jumlah penduduk, pertumbuhan ekonomi, pengangguran dan kemiskinan selama periode 1990 – 2016. Gambaran tingkat kemiskinan di Aceh Besar relatif masih tinggi atau berkisar sekitar 15 persen, temuan ini sama dengan gambaran tingkat kemiskinan di Provinsi Aceh secara keseluruhan yaitu sekitar 15-17 persen. Tingkat kemiskinan di Aceh Besar dapat dijelaskan oleh variabel jumlah penduduk, pertumbuhan ekonomi dan pengangguran sebesar 59,1 persen dan sisanya sebesar 48,5 persen dijelaskan oleh variabel lainnya diluar model penelitian ini. Jumlah penduduk, pertumbuhan ekonomi dan pengangguran secara simultan berpengaruh signifikan terhadap tingkat kemiskinan di Aceh Besar.
Diharapkan pemerintah Aceh supaya memiliki data penduduk miskin yang konkrit di wilayahya ( tidak hanya dilihat dari segi fisik dan pendapatan), sehingga penyaluran bantuan modal tidak salah sasaran dan adanya Lembaga pendamping sebagai wadah konsultasi penduduk miskin dalam memanfaatkan modal yang diperoleh.


Kata Kunci : Kemiskinan Aceh Besar

POVERTY ANALYSIS IN ACEH BESAR REGENCY

Linda Riati 1, 2. 3
1) Magister of Economic, Faculty of Economic and Business, Syiah Kuala University, B.Aceh 2) Faculty of Economcs and Business, Syiah Kuala University, B.Aceh

Abstract: This study aims to obey the influence of the population of economic growth, and unemployment on poverty in Aceh Besar District. This research was conducted in Aceh Besar District, the scope of this study was limited to the variables of population, economic growth, unemployment and poverty during the period 1990 - 2016. The picture of poverty levels in Aceh is relatively high or around 15 percent, these findings are the same with an overview of the poverty level in Aceh Province as a whole, which is around 15-17 percent. The level of poverty in Aceh Besar can be explained by the variable population, economic growth and unemployment of 59.1 percent and the remaining 48.5 percent is explained by other variables outside this research model. Population, economic growth and unemployment simultaneously have a significant effect on the level of poverty in Aceh Besar.
It is hoped that the Aceh government will have concrete poor population data in its territory (not only seen in terms of physical and income), so that the distribution of capital assistance is not misdirected and the existence of a companion institution as a forum for consulting the poor in utilizing the capital obtained.


Keywords: Poverty Problem in Aceh Besar













Tidak Tersedia Deskripsi

Citation



    SERVICES DESK