Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
HUBUNGAN KARAKTERISTIK PESERTA JKN DENGAN TINGKAT KEPUASAN PELAYANAN KESEHATAN DI POLIKLINIK BEDAH RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH
Pengarang
REZEKY AULYA - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
1307101010168
Fakultas & Prodi
Fakultas Kedokteran / Pendidikan Dokter (S1) / PDDIKTI : 11201
Penerbit
Banda Aceh : FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA., 2017
Bahasa
Indonesia
No Classification
658.314
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
ABSTRAK
Kepuasan pasien adalah suatu tingkat perasaan pasien yang timbul sebagai akibat dari kinerja pelayanan kesehatan yang diperolehnya setelah pasien membandingkannya dengan apa yang diharapkannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kekuatan hubungan karakteristik peserta JKN dengan tingkat kepuasan pelayanan di Poliklinik Bedah Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin Banda Aceh. Penelitian ini adalah analitik observasional dengan menggunakan rancangan cross sectional. Sampel penelitian adalah pasien yang pertama berobat di Poliklinik Bedah dengan menggunakan metode accidental sampling dari tanggal 9 November sampai 30 November dengan jumlah sampel yang didapat sebanyak 105 orang. Hasil analisis bivariat dengan uji korelasi Spearman rho dapat disimpulkan bahwa secara statistik terdapat hubungan bermakna antara umur (p value 0,000), pendidikan (p value 0,000) dan pendapatan (p value 0,000) dengan tingkat kepuasan pasien. Peneliti menyarankan agar pelayanan kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin agar lebih ditingkatkan terutama di poliklinik bedah terhadap dimensi kehandalan dan keterjaminan.
Kata Kunci : Kepuasan Pasien, Karakteristik, Pelayanan Kesehatan
Tidak Tersedia Deskripsi
HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN DENGAN LOYALITAS PASIEN RAWAT JALAN DI POLIKLINIK BEDAH RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH (Sri Mulia Fitri, 2015)
PENGARUH SISTEM PEMBINAAN, KEDISIPLINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KOMPETENSI PERSONIL DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA PERSONIL SATUAN YONIF R 112/DJ KODAM ISKANDAR MUDA (Parsaoran Sirait, 2020)
GAMBARAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN KOTA BANDA ACEH (Fara Fatika, 2017)
HUBUNGAN UMUR,TINGKAT PENDIDIKAN DAN PENDAPATAN DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN DI RUANG RAWAT INAP BAGIAN BEDAH RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH (Dewi Agustina, 2022)
HUBUNGAN BUDAYA ORGANISASI DENGAN TINGKAT RNKEPUASAN KERJA PERAWAT DI RUMAH SAKIT UMUM RNDAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH (FEBY QAMARA, 2024)