Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
NULL
IDENTIFIKASI LAPISAN AKUIFER MENGGUNAKAN METODE VES DI DESA ANOI ITAM, SABANG
Pengarang
Egyana Yudistira - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
1204107010038
Fakultas & Prodi
Fakultas Teknik / Teknik Geofisika (S1) / PDDIKTI : 33201
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala., 2016
Bahasa
Indonesia
No Classification
-
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Penelitian telah dilakukan di Anoi Itam, Sabang dengan menggunakan metode VES (Vertical Electrical Sounding). Metode VES merupakan salah satu bagian dari teknik pengukuran geolistrik yang juga metode eksplorasi geofisika di bawah permukaan bumi. Metode ini sangat berguna untuk digunakan dalam eksplorasi air tanah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menginvestigasi lapisan akuifer dengan mengunakan konfigurasi Schlumberger. Hasil penelitian menunjukkan bahwa daerah studi terdapat potensi air tanah yang baik hanya pada profil VES 1 ditunjukkan oleh lapisan akuifer yang memiliki nilai resistivitas rendah dengan nilai 9,02 ?m pada kedalaman 15 – 25 meter. Sedangkan profil VES 2 dan VES 3 hasil tidak menunjukkan hasil yang sama di kedalaman yang sama bahwa adanya lapisan akuifer. Nilai resistivitas dari VES 2 dan VES 3 adalah 1721 ?m dan 163 ?m dimana diduga sebagai batupasir, pasir dan kerikil.
Kata kunci: metode VES, konfigurasi Schlumberger, lapisan akuifer
Tidak Tersedia Deskripsi
PEMBUATAN VIDEO PROMOSI WISATA SEJARAH BENTENG ANOI ITAM DI KOTA SABANG (NURUL ZULFANIE HIDAYATI, 2023)
DISTRIBUSI SEDIMEN DI PERAIRAN PANTAI ANOI ITAM SABANG (Najwan Ihsan, 2017)
ANALISIS KELIMPAHAN MIKROPLASTIK DI PESISIR KOTA SABANG (ANANDA SYAHRUL, 2021)
KOMPOSISI SAMPAH MAKRO PLASTIK DI KAWASAN PANTAI SUMUR TIGA DAN ANOI ITAM, KOTA SABANG (JIHAT FAJAR, 2021)
IDENTIFIKASI LAPISAN AKUIFER MENGGUNAKAN METODE RESISTIVITAS DI DESA SUKA MULYA KECAMATAN RANTAU KABUPATEN ACEH TAMIANG (Mukhlis, 2019)