Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
PENGARUH KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP KESETIAAN MEREK ROKOK SAMPOERNA A MILD DI KOTA BANDA ACEH
Pengarang
Misra - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
0111210073
Fakultas & Prodi
Fakultas Ekonomi dan Bisnis / Manajemen (S1) / PDDIKTI : 61201
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Ekonomi., 2007
Bahasa
Indonesia
No Classification
658.827
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Penelitian mengenai kepuasan sangat tergantung kepada atribut-atribut produk yang ditawarkan, Saat ini pertempuran di aspek pemasaran tidak hanya mengarah kepada fungsi produk saja namun akan lebih mengarah kepada pertempuran merek, Konsumen memandang merek sebagai bagian penting dari suatu produk dam menempatkan merek untuk dapat menambah nilai suatu persaingan Pada saat sekarang ini banyak sudah rokok-rokok yang beredar dengan positioning yang sama dengan memilih pada atribut produk itu sendiri yaitu rokok ringan yang rendah tar dan nikotin, sehingga mendorong A-Mild untuk menempatkan merek kebenak konsumen melalui positioning merek yang mempunyai keunikan-keunikan tersendiri
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepuasan onsumen terhadap kesetiaan konsumen terhadap merek rokok Sampoerna A-Mild di Kota Banda Aceh
Lokasi penelitian yang penulis ambil adalah wilayah Kota Banda Aceh, dengan objek penelitian mengenai pengaruh kepuasan konsumen terhadap kesetiaan merek rokok Sampoerna A Mild di Kota Banda Aceh, dengan jumlah responden penelitian sebanyak 100 orang
Perdasarkan hasil analisis variabel yang diteliti diperoleh penjelasan bahwa kepuasan konsumen (x), mempunyai koefisien korelasi sebesar 0.644 dan koefisien determinasi sebesar 0. 41 4, atau variabel yang diteliti mempunyai hubungan yang kuat, senta mempunyai pengaruh yang kuat juga terhadap kesetiaan konsumen terhadap merek rokok A Mild di Kota Banda Aceh
Berdasarkan hasil pengujian diperoleh nilai koefisien regresi Kepuasan konsumen (x) sebesar 0.202. Artinya bahwa setiap 100% perubahan (perbaikan, arena tanda +) dalam variabel kepuasan konsumen, maka secara relatif akan meningkatkan kesetiaan konsumen pada Merek rokok A Mild di Kota Banda Aceh sebesar 20.2%, dengan demikian semakin baik kepuasan konsumen yang ditawarkan epada konsumen, maka akan semakin meningkatkan kesetiaan konsumen pada Merek rokok A Mild di Kota Banda Aceh
Tidak Tersedia Deskripsi
PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING DAN PROMOSI HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DAN PENGALAMAN KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA MASKAPAI PENERBANGAN AIRASIA DI BANDA ACEH (DEVA FAJRI, 2018)
PENGARUH ASOSIASI MEREK, KEPERCAYAAN MEREK DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA PERUSAHAAN TELEKOMUNIKASI TRI DI KOTA BANDA ACEH (Yodi Satria Buari, 2019)
STIGMA KONSUMEN ROKOK TERHADAP SALES PROMOTION GIRL (SPG) ROKOK DI KOTA BANDA ACEH (CICI NURAHMAH, 2018)
PENGARUH CONSUMER BASED-BRAND EQUITY TERHADAP KESETIAAN MEREK DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI ( KAJIAN PADA HERMES PALACE HOTEL BANDA ACEH ) (MARDHATILLAH, 2017)
PENGARUH CITRA MEREK, KUALITAS PRODUK, DAN PROMOSI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PRODUK ROTIBOY DI KOTA BANDA ACEH (Istiqarah Isa Putri, 2017)