Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
PENGARUHG DIMENSI STORE ATMOSPHERE TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN (STUDI KASUS PADA INDOMARET JALAN TAMAN MAKAM PAHLAWAN BANDA ACEH)
Pengarang
Rahmatillah - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
0801102010059
Fakultas & Prodi
Fakultas Ekonomi dan Bisnis / Manajemen (S1) / PDDIKTI : 61201
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Ekonomi., 2013
Bahasa
Indonesia
No Classification
658.834 2
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Penelitian ini bertujuan untuk melihat adanya pengaruh dimensi store
atmosphere terhadap minat beli konsumen (Studi kasus pada Jalan
Taman Makam Pahlawan Banda Aceh), teknik pengambilan sampel dengan
Indomaret menggunakan teknik convenience sampling dengan jumlah sampel sebesar 100
responden. Instrumen penelitian ini menggunakan kuesioner dan dianalisis menggunakan
regresi linear berganda. Hasil penefitian ini menunjukkan bahwa
dimensi store atmosphere yailu exterior, general interior, store layout, dan
interior display berpengaruh positif terhadap minat beli konsumen Indomaret
Jalan Taman Makam Pahlawan Banda Aceh. Berdasarkan hasil uji-F atau secara
simultan menunjukkan bahwa semua variabel yang diteliti berpengaruh secara
signifikan terhadap minat beli konsumen Indomaret Jalan Taman Makam
Pahlawan hal ini karena diperoleh nilai Fa> Fasea pada tingkat signifikansi a
= 5%. Berdasarkan hasil Uji-t (secara parsial) menunjukkan bahwa pengaruh
exterior, general interior, store layout, dan interior display mempunyai pengaruh
secara signifikan terhadap minat beli konsumen Indomaret Jalan Tarman Makam
Pahlawan, dengan demikian hipotesis Ha Ha Ha Ha; diterima dan menolak
hipotesis Ho Ho Ho, Ho,
Kata Kunci : Dimensi Store Atmosphere, Minat Beli
Tidak Tersedia Deskripsi
PENGARUH PERSEPSI RISIKO TERHADAP MINAT BELI STORE BRAND DENGAN PERSEPSI KUALITAS SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA PRODUK STORE BRAND INDOMARET DI BANDA ACEH (Nurul Hildayani, 2017)
PENGARUH PROMOTIONAL ACTIVITY DAN STORE ATMOSPHERE TERHADAP IMPULSE BUYING BEHAVIOR YANG DIMEDIASI OLEH PAYMENT FACILITY PADA MATAHARI DEPARTMENT STORE TBK (MUNIRATUL ULFAH, 2024)
PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TERHADAP MINAT BELI ULANG YANG DIMEDIASI OLEH KEPUASAN PADA KONSUMEN CAFE SOCOLATTE DI KABUPATEN PIDIE JAYA ACEH (Malahayati, 2017)
PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING DAN STORE ATMOSPHERE TERHADAP CUSTOMER LOYALTY YANG DIMEDIASI OLEH CUSTOMER SATISFACTION TOKO KOTTY KOSMETIK BANDA ACEH (Febby Shadzwina, 2024)
PENGARUH STORE ATMOSPHERE TERHADAP PROSES PEMBELIAN KONSUMEN CAFE DI BANDA ACEH (Ade Aulia, 2019)