Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
THESES
PENINGKATAN JOB PERFORMANCE PEGAWAI YANG DIMEDIASI OLEH PROACTIVE BEHAVIOR DENGAN PREDIKTOR ROLE AMBIGUITY DAN LEADERSHIP YANG DIMODERASI OLEH TEAM CLIMATE RNDI POLTEKKES KEMENKES ACEH
Pengarang
Nurlinawati - Personal Name;
Dosen Pembimbing
A. Sakir - 197509032002121002 - Dosen Pembimbing I
Amri - 196810111994031003 - Dosen Pembimbing II
Hafasnuddin - 195905101988101001 - Penguji
Halimatussakdiah - 197010301998032003 - Penguji
Nomor Pokok Mahasiswa
2201202010026
Fakultas & Prodi
Fakultas Ekonomi dan Bisnis / Manajemen (S2) / PDDIKTI : 61101
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Prog. Studi Magister Manajemen., 2024
Bahasa
No Classification
-
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
ABSTRAK
PENINGKATAN JOB PERFORMANCE PEGAWAI YANG DIMEDIASI OLEH PROACTIVE BEHAVIOR DENGAN PREDIKTOR ROLE AMBIGUITY DAN LEADERSHIP YANG DIMODERASI OLEH
TEAM CLIMATE DI POLTEKKES KEMENKES ACEH
Oleh:
NURLINAWATI
NIM: 2201202010026
Pembimbing 1 : Dr. A. Sakir, SE.,MM.,CFRM.
Pembimbing 2 : Dr. Amri, S.E., M.Si
Penelitian ini bertujuan untuk meneliti bagaimana leadership dan role ambiguity dapat mempengaruhi job performance yang dimediasi oleh proactive behavior dan bagaimana team climate dapat memperkuat pengaruh leadership terhadap proactive behavior, yang pada akhirnya kedua hal tersebut meningkatkan job performance pegawai di Politeknik Kesehatan Kemenkes Aceh. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei dengan cara menyebarkan kuesioner kepada sampel yang dijadikan responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan simple random sampling, sehingga diperoleh sampel sebanyak 222 responden yang merupakan pegawai Politeknik Kesehatan Kemenkes Aceh. Metode analisis menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) dengan bantuan software AMOS versi 22.00. Hasil penelitian membuktikan bahwa leadership berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap proactive behavior dan job performance, sebaliknya role ambiguity berpengaruh secara negatif dan signifikan terhadap proactive behavior dan job performance. Proactive behavior mampu memediasi pengaruh leadership terhadap job performance tetapi tidak memediasi pengaruh role ambiguity terhadap job performance atau part mediation. Implikasi penelitian ini menunjukkan bahwa team climate terbukti memoderasi secara positif dan signifikan pengaruh leadership terhadap proactive behavior pegawai di Politeknik Kesehatan Kemenkes Aceh.
Kata kunci: leadership, role ambiguity, proactive behavior, team climate dan
job performance.
ABSTRACT IMPROVING EMPLOYEE JOB PERFORMANCE MEDIATED BY PROACTIVE BEHAVIOR WITH PREDICTORS OF ROLE AMBIGUITY AND LEADERSHIP WHICH ARE MODERATED BY CLIMATE TEAM AT POLTEKKES KEMENKES ACEH By: NURLINAWATI SN: 2201202010026 Advisor 1 : Dr. A. Sakir, SE.,MM.,CFRM. Advisor 2 : Dr. Amri, S.E., M.Si This study examines how leadership and role ambiguity can affect job performance mediated by proactive behavior and how team climate can strengthen the influence of leadership on proactive behavior, which in turn both increase employee job performance at the Aceh Kemenkes Health Polytechnic (Poltekkes Kemenkes Aceh). The survey was conducted by distributing questionnaires to samples used as respondents. The sampling technique used simple random sampling so that a sample of 222 respondents was obtained who were employees of the Poltekkes Kemenkes Aceh. The analysis method uses Structural Equation Modeling (SEM) and Sobel Calculation. The results prove that leadership significantly positively affects proactive behavior and job performance, while role ambiguity has a negative and significant impact on proactive behavior and job performance. Proactive behavior can mediate the leadership effect on job performance but does not mediate the role ambiguity effect on job performance or part mediation. The implications of this research show thatb team climate has been proven to positively and significantly moderate the leadership effect on proactive employee behavior at the Poltekkes Kemenkes Aceh. Keywords: leadership, role ambiguity, proactive behavior, team climate and job performance.
PENGARUH TEAM PSYCHOLOGICAL SAFETY TERHADAP LEARNING ORIENTATION DALAM MENINGKATKAN TEAM PERFORMANCE YANG DIMODERASI OLEH PSYCHOLOGICAL EMPOWERMENT PEGAWAI DI POLTEKKES KEMENKES ACEH (Fitriani, 2024)
KEPUASAN KERJA DAN KINERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL KABUPATEN ACEH JAYA RN(STUDI PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL KABUPATEN ACEH JAYA) (Fajar Diharta, 2015)
PENGARUH PSYCHOLOGICAL CLIMATE TERHADAP TASK PERFORMANCE DAN CONTEXTUAL PERFORMANCE YANG DIMEDIASI OLEH AFFECTIVE COMMITMENT PADA KARYAWAN PT. PLN (PERSERO) UNIT INDUK WILAYAH ACEH (PUTRI MAULIDIA, 2022)
PENGARUH KEPEMIMPINAN OTENTIK TERHADAP KINERJA YANG DIMEDIASI PERAN PEMBERDAYAAN STRUKTURAL PERAWAT RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK (RSIA) PEMERINTAH ACEH (HENDRI MARDANIL, 2019)
THE INFLUENCE OF INITIATION STRUCTURE LEADERSHIP, CONSIDERATING STRUCTUR LEADERSHIP AND WORK ENVIRONMENT ON THE PERFORMANCE OF THE EMPLOYEE SOCIAL AGENCY OF ACEH (Nurhayati Wanda, 2013)