Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
PENGARUH SOSIAL MEDIA, KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SKINCARE EMINA DI BANDA ACEH
Pengarang
Masniar - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Farid - 197310022006041001 - Dosen Pembimbing I
Fakhrurrazi - 197605252003121002 - Penguji
Ahmad Nizam - 196609201993031003 - Penguji
Nomor Pokok Mahasiswa
1901150010010
Fakultas & Prodi
Fakultas Ekonomi dan Bisnis / Manajemen (Gayo Lues) (S1) / PDDIKTI : 61271
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Manajemen., 2024
Bahasa
Indonesia
No Classification
658.812
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh sosial media, kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian produk skincare Emina di Banda Aceh. Jumlah responden dalam penelitian adalah 160 konsumen produk skincare Emina. Teknik pengambilan sampel yang digunakan Purposive Sampling dengan metodenya Non-probability Sampling. Sesuai dengan ketersediaan data dan tuntutan analisis, maka peneliti menggunakan SPSS versi 24 untuk menganalisis datanya.
Penelitian ini mengemukakan bahwa semua variabel berpengaruh signifikan mulai dari sosial media berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan, kualitas Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan dan harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian pada produk skincare Emina di Banda Aceh.
Kata Kunci: Keputusan Pembelian, Sosial Media, Kualitas Produk, Harga
The purpose of this study was to analyze the influence of social media, product quality and price on purchasing decisions for Emina's skincare products in Banda Aceh. The number of respondents in the study were 160 consumers of Emina's skincare products. The sampling technique used was Purposive Sampling with the Non-probability Sampling method. In accordance with the availability of data and the demands of analysis, the researchers used SPSS version 24 to analyze the data. This study suggests that all variables have a significant effect starting from social media which has a positive and significant effect on decisions, product quality has a positive and significant effect on decisions and price has a positive and significant effect on purchasing decisions on Emina's skincare products in Banda Aceh. Keywords: Purchase Decision, Social Media, Product Quality, Price
PENGARUH SOSIAL MEDIA DAN INFLUENCER MARKETING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK BUSANA MUSLIM DENGAN BRAND IMAGE SEBAGAI VARIABEL MEDIASI DI KOTA BANDA ACEH (Fira Harisa, 2023)
PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN LABELISASI HALAL TERHADAP NIAT BELI ULANG PRODUK KOSMETIK EMINA YANG DIMEDIASI OLEH CUSTOMER EXPERIENCE PADA MAHASISWI DI KOTA BANDA ACEH (DARA JUWITA, 2024)
PENGARUH PERSEPSI KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SUSU FORMULA (Safrida, 2024)
PENGARUH KESADARAN MEREK, PENGETAHUAN PRODUK DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DAN DAMPAKNYA PADA LOYALITAS KONSUMEN PADA PRODUK MOORLIFE DI KOTA BANDA ACEH (masniari sastrawati, 2019)
PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM PEMBELIAN PRODUK CROISSANT PADA CAFE MAROON CAKE AND PASTRY BANDA ACEH (Ghina Ananda, 2024)