Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
HUBUNGAN TINGKAT KEPOSITIFAN BASIL TAHAN ASAM (BTA) DENGAN GAMBARAN LUAS LESI RADIOLOGI TORAKS PADA PENDERITA TUBERKULOSIS PARU DI BAGIAN/SMF PULMONOLOGI RSUDZA BANDA ACEH
Pengarang
Nurlina - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
0707101010175
Fakultas & Prodi
Fakultas Kedokteran / Pendidikan Dokter (S1) / PDDIKTI : 11201
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Kedokteran., 2011
Bahasa
No Classification
-
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Tuberkulosis merupakan masalah kesehatan masyarakat yang penting di dunia, Pada tahun 1992 World Health Organization (WHO) telah mencanangkan tuberkulosis sebagai Global Emergency. Pada tahun 2004 WHO menyatakan bahwa terdapat 8,8 juta kasus baru tuberkulosis. indonesia menempati urutan ke 3 di dunia untuk jumlab kasus
tuberkulosis setelah india dan China. Penelitian ini benujuan untuk mengetahui hubungan tingkat kepositifan Basil Tahan Asaro (BTA) dengan gambaran foto toraks pada penderita tuberkulosis paru. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional. Jumlah sampel 34 orang diambil dengan menggunakan teknik accidental sampling dan data dianalisis dengan chi-square. Hasil penelitian dari 34 sampel penderita TB paru, didapatkan hasil BTA 1+ sebanyak 15 sampel dengan kelainan radiologi minimal lesi (13,3%), moderately advanced (33,3%), far advanced (53.4%).
BTA 2+ dengan 7 sam pel didapatkan minimal lesi (14,4%), moderately advanced (42,8%). far advanced (42.8%). Pada BTA 3+ yang minimal lesi (14.4%), moderately advanced (28,5%), far advanced (57,1%). Sedangkan pada BTA negatif juga dijumpai
adanya kelainan radiologi, yaitu minimal lesi (40%), moderately advanced (40%) dan far advanced (20%). Untuk Hasil analisis staristik menuniukkan tidak ada hubunoan vane signifikan antara tingkat kepositifan Basil Tahan Asam BTA) dengan zambaran foto toraks (P > 0,05).
Kata kunci : Tuberkulosis Paru, BTA.. Radiolosi Torak
Tidak Tersedia Deskripsi
HUBUNGAN RIWAYAT MEROKOK DENGAN GAMBARAN LESI FOTO TORAKS PASIEN TUBERKULOSIS PARU DI RUANG PELAYANAN TUBERKULOSIS TERPADU RSUDZA BANDA ACEH (Yulia Nursyah Putri, 2016)
HASIL PEMERIKSAAN SPIROMETRI DAN LUAS LESI PADA PASIEN TUBERKULOSIS PARU DI UNIT DOTS (DIRECDY OBSERVED TREATMENT SHORT COURSE) POLIKLINIK PARU RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH PERIODE NOVEMBER-DESEMBER TAHUN 2012 (Cek Bisminadya, 2023)
HASIL PEMERIKSAAN SPIROMETRI DAN LUAS LESI PADA PASIEN TUBERKULOSIS PARU DI UNIT DOTS (DIRECTLY OBSERVED TREATMENT SHORT COURSE) POLIKLINIK PARU RSUDZA PERIODE NOVEMBER-DESEMBER TAHUN 2012 (Cek Bisminadya, 2016)
ANALISIS PREDIKTOR KETERLAMBATAN KONVERSI SPUTUM PADA PASIEN TUBERKULOSIS PARU DI KOTA BANDA ACEH DAN KABUPATEN ACEH BESAR (Tiara Merdeka Putri, 2018)
HUBUNGAN GAMBARAN FOTO THORAX TERHADAP NILAI BASIL TAHAN ASAM (BTA) PADA PASIEN TUBERKULOSIS DI RSUDZA BANDA ACEH (Jessika Kennarto, 2024)