Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
PERBANDINGAN EFEKTIFITAS PEMUTIHAN EMAIL GIGI ANTARA PASTA BUAH STROBERI (FRAGARIA SP) DAN APEL (MALUS SP) SEBAGAI BAHAN BLEACHING ALAMI DENGAN KARBAMID PEROKSIDA 10%.
Pengarang
Hilya - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
0807101070050
Fakultas & Prodi
Fakultas Kedokteran Gigi / Pendidikan Dokter Gigi (S1) / PDDIKTI : 12201
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Kedokteran., 2012
Bahasa
Indonesia
No Classification
617.63
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Penggunaan bahan bleaching kimiawi yang menimbulkan efek samping seperti iritasi mukosa dan sensitivitas gigi membuat beberapa peneliti mencari bahan alternatif yang lebih aman digunakan sebagai bahan bleaching. Stroberi (Fragaria sp) dan apel (Malus sp) adalah bahan alami yang dapat digunakan untuk memutihkan gigi. Kandungan asam elagat dan asam malat pada kedua buah tersebut diduga dapat memutihkan kembali gigi yang mengalami perubahan warna ek.strinsik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan efektifitas pemutihan email gigi antara pasta buah stroberi dan pasta buah apel sebagai bahan bleaching alami dengan karbamid peroksida 10%. Spesimen (n=27) dibagi dalam 3 kelompok yaitu kelompok aplikasi dengan pasta buah stroberi, pasta buah apel, dan gel karbamid peroksida 10%. Setiap spesimen diaplikasikan pasta buah stroberi, pasta buah apel, dan gel karbamid peroksida 10% selama 120 menit dalam waktu 14 hari berturut-turut. Perubahan warna diamati dengan Shade Guide oleh 5 orang pengamat dan data dianalisis statistik menggunakan Kruskal Wallis dan Mann Withney. Berdasarkan uji statistik Kruskal Wallis terdapat perbedaan perubahan wama email gigi yang signifikan (p
Tidak Tersedia Deskripsi
PERBANDINGAN EFEKTIFITAS PEMUTIHAN EMAIL GIGI ANTARA PASTA BUAH STROBERI (FRAGARIA SP) DAN APEL (MALUS SP) SEBAGAI BAHAN BLEACHING ALAMI DENGAN KARBAMID PEROKSIDA 10% (Hilya, 2015)
APLIKASI EKSTRAK BUAH PEPAYA (CARICA PAPAYA L.) SEBAGAI ALTERNATIF BAHAN BLEACHING ALAMI DITINJAU DARI PERUBAHAN WARNA DAN GAMBARAN MIKROSKOPIS PADA EMAIL GIGI (FLORENCIA LISADI, 2017)
EFEKTIVITAS BAHAN BLEACHING N-CDS DARI BELIMBING WULUH (AVERRHOA BILIMBI L.) DENGAN KARBAMID PEROKSIDA 10% SERTA ANALISIS STRUKTUR PERMUKAAN EMAIL BOVINE TEETH SETELAH DIAPLIKASI BAHAN BLEACHING (Yolla Lahaya, 2024)
PERUBAHAN WARNA EMAIL GIGI SETELAH APLIKASI BELIMBING WULUH (AVERRHOA BILIMBI) DAN KARBAMID PEROKSIDA 10% SEBAGAI BAHAN DENTAL BLEACHING. (CUT FAUZIAH, 2015)
PENGARUH CUKA APEL TERHADAP PERUBAHAN WARNA GIGI PERMANEN (SITI KHALIZA, 2021)