Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
ANALISIS PEMBEBANAN STATIS PADA CHASSIS MOBIL HEMAT ENERGI MALEM DIWA URBAN R-5.0 DENGAN MENGGUNAKAN METODE ELEMEN HINGGA
Pengarang
Akhmad Primusa Bahari - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
1904102010038
Fakultas & Prodi
Fakultas Teknik / Teknik Mesin (S1) / PDDIKTI : 21201
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Teknik Mesin dan Industri., 2023
Bahasa
No Classification
-
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Chassis merupakan komponen terpenting pada setiap kendaraan, dikarenakan chassis memiliki peran khusus untuk menopang seluruh peranti kendaraan. Mobil listrik Malem Diwa Urban R-5.0 merupakan mobil listrik hemat energi yang dibuat untuk mengikuti perlombaan mobil hemat energi. Dalam penghematan energi bobot pada kendaraan sangat berpengaruh pada konsumsi bahan bakar yang digunakan, maka dari itu pemilihan chassis sangat penting pada pembuatan mobil listrik. Pengujian chassis ini menggunakan software metode elemen hingga Abaqus. Setelah dilakukan pengambilan data simulasi didapatkan nilai kekuatan maksimal dari chassis tersebut pada pembebanan total 1000 N dengan tegangan maksimum 121,61 MPa, regangan maksimum 0,0079 dan displacement sebesar 19,14 mm. Dimana dari hasil tersebut chassis masih di kategorikan aman untuk mengikuti perlombaan mobil hemat energi.
Chassis is the most important component in every vehicle, because the chassis has a special role to support all vehicle devices. Malem Diwa Urban R-5.0 electric car is an energy-efficient electric car made to take part in an energy-efficient competition. In saving energy, the weight of the vehicle greatly affects the fuel consumption used, therefore the selection of the chassis is very important in making electric cars. This chassis testing uses Abaqus finite element method software. After taking simulation data, the maximum strength value of the chassis is obtained at a total loading of 1000 N with a maximum stress of 121,61 MPa, a maximum strain of 0.0079 and a displacement of 19,14 mm. Where from these results the chassis is still categorized as safe to participate in the energy efficient competition
PENGGUNAAN DYNAMOMETER UNTUK UJI PERFORMA MOBIL LISTRIK MALEM DIWA (HEKAL AMBIA, 2020)
ANALISIS KEKUATAN CHASSIS CARBON PREPREG MALEM DIWA PROTO X-3.0 TIPE MONOCOQUE AKIBAT BEBAN DINAMIS (Muhammad Meizan Mulyadi, 2024)
MANAJEMEN PENGGUNAAN ENERGI PADA MOBIL LISTRIK JENIS URBAN DENGAN VARIASI STRATEGI MENGEMUDI (Reza Alfurqan, 2017)
ANALISIS AERODINAMIKA BODI MOBIL HEMAT ENERGI MALEM DIWA URBAN R 5.0 DENGAN MENGGUNAKAN METODE COMPUTATIONAL FLUID DYNAMICS (AULIA RACHMAN, 2023)
PEMBUATAN BODI MOBIL MALEM DIWA URBAN R-5.0 BERBAHAN KOMPOSIT SERAT KARBON (Fayyadh Mudarakna, 2023)