ANALISIS DAN PENGUKURAN RADIASI MEDAN ELEKTROMAGNETIK PADA TELEPON SELULER BERBASIS GM3120 | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

    SKRIPSI

ANALISIS DAN PENGUKURAN RADIASI MEDAN ELEKTROMAGNETIK PADA TELEPON SELULER BERBASIS GM3120


Pengarang

Zalfa Sabila - Personal Name;

Dosen Pembimbing

Syahrial - 196401121992031003 - Dosen Pembimbing I
Maulisa Oktiana - 199010252020072101 - Dosen Pembimbing II



Nomor Pokok Mahasiswa

1904105010018

Fakultas & Prodi

Fakultas Teknik / Teknik Elektro (S1) / PDDIKTI : 20201

Subject
-
Kata Kunci
-
Penerbit

Banda Aceh : Fakultas Teknik Elektro., 2023

Bahasa

No Classification

-

Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)

Seiring berjalannya waktu, perkembangan teknologi komunikasi terus berkembang. Salah satu bukti perkembangan teknologi komunikasi yaitu lahirnya telepon seluler yang kini sudah menjadi kebutuhan masyarakat di kalangan muda maupun tua. Dari manfaat yang diberikan oleh telepon seluler, dapat memberikan efek negatif pada tubuh manusia, salah satunya yaitu paparan radiasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besarnya radiasi elektromagnetik yang dihasilkan oleh telepon seluler. Penelitian ini dilakukan dengan mengukur radiasi telepon seluler tanpa diisi daya dan mengukur radiasi telepon seluler pada saat diisi daya dengan menggunakan beberapa telepon seluler yang berbeda-beda di berbagai skema yaitu diam, menerima panggilan dan nonton You Tube. Pada penelitian ini digunakan alat ukur GM3120 untuk mengukur radiasi dari telepon seluler. Dari hasil penelitian telepon seluler tanpa tanpa diisi daya, nilai rapat daya pada telepon seluler Oxxx saat menerima panggilan lebih besar dari pada telepon seluler merek lain, seperti pada jarak 0 cm, nilai rapat daya yang diperoleh sebesar 5.56 W/m^2. Sedangkan pada telepon seluler dengan kondisi diisi daya, nilai rapat daya pada telepon seluler Rxxxx saat menerima panggilan lebih besar dari pada telepon seluler merek lain, seperti pada jarak 0 cm, nilai rapat daya yang diperoleh sebesar 595.658 W/m^2. Pengukuran radiasi medan elekromagnetik yang baik yaitu masih dibawah standar Internasional Commission On Ionizing Radiation Protection (ICNIRP) sebesar 2-10 W/m^2. Jika nilai nilai radiasi melebihi batas ketentuan ICNIRP, maka telepon seluler tersebut tidak baik digunakan oleh manusia.

Kata Kunci: Telepon seluler, Radiasi, Medan Elektromagnetik, Alat ukur GM3120

Over time, the development of communication technology continues to grow. One proof of the development of communication technology is the birth of cell phones which have now become a necessity for society, both young and old. Of the benefits provided by cell phones, it can have negative effects on the human body, one of which is radiation exposure. This study aims to determine the amount of electromagnetic radiation generated by cell phones. This research was conducted by measuring cell phone radiation without being charged and measuring cell phone radiation while being charged using several different cell phones in various schemes, namely silence, receiving calls and watching You Tube. In this study, the GM3120 meter was used to measure radiation from cell phones. From the results of cell phone research without being charged, the power density value of Oxxx cell phones when receiving calls is greater than that of other brands of cell phones, such as at a distance of 0 cm, the power density value obtained is 5.56 W/m^2. On the other hand, when the mobile phone is charged, the power density value on the Rxxxx cell phone when receiving a call is greater than that of other brands of cell phones, such as at a distance of 0 cm, the power density value obtained is 595,658 W/m^2. A good measurement of electromagnetic field radiation is still below the International Commission On Ionizing Radiation Protection (ICNIRP) standard of 2-10 W/m^2. If the radiation value exceeds the ICNIRP stipulations, then the cell phone is not suitable for human use. Keywords: Mobile phone, Radiation, Electromagnetic Field (EMF), Measuring instrument GM3120

Citation



    SERVICES DESK