Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
PENGARUH PERASAN BAWANG PUTIH (ALLIUM SATIVUM) TERHADAP PERTUMBUHAN STREPTOCOCCUS MUTANS
Pengarang
Rona Jumpa Maulana - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
1007101230022
Fakultas & Prodi
Fakultas / / PDDIKTI :
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Kedokteran Gigi., 2010
Bahasa
Indonesia
No Classification
1
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
ABSTRAK
Nama : Rona Jumpa Maulana
Program Studi : Kedokteran Gigi Universitas Syiah Kuala
Judul : Pengaruh Perasan Bawang Putih (Allium sativum) terhadap Pertumbuhan Streptococcus mutans
Karies gigi merupakan salah satu penyakit infeksi gigi yang disebabkan oleh banyak faktor dan S. mutans dilaporkan sebagai agen utama mikroorganisme rongga mulut penyebab karies gigi. Berbagai upaya dilakukan untuk mencegah karies gigi, salah satunya penggunaan bahan herbal seperti bawang putih (Allium sativum) sebagai anti mikroba khususnya S. mutans. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh perasan Allium sativum terhadap pertumbuhan S. mutans pada berbagai konsentrasi. Penelitian ini menggunakan S. mutans sebagai sampel yang diuji dengan perasan Allium sativum berdasarkan konsentrasi 1 mg/ml, 2 mg/ml, 3 mg/ml, 4 mg/ml. Streptococcus mutans diinkubasi dalam masing-masing konsentrasi tersebut dan dibiakkan. Selanjutnya dihitung jumlah koloni yang tumbuh dengan menggunakan Colony counter. Uji Anova menunjukkan bahwa perasan Allium sativum dapat mempengaruhi pertumbuhan S. mutans pada berbagai konsentrasi dengan probabilitas (p
Tidak Tersedia Deskripsi
UJI ANTIBAKTERI PERASAN BAWANG PUTIH (ALLIUM SATIVUM L. ) RNTERHADAP PERTUMBUHAN PSEUDOMONAS SPRNRN? (Muhammad Raja Magara, S. KH, 2014)
PERBANDINGAN DAYA HAMBAT PERASAN UMBI LAPIS BAWANG PUTIH (ALLIUM SATIVUM) DENGAN BAWANG BOMBAY (ALLIUM CEPA) TERHADAP PERTUMBUHAN CANDIDA ALBICANS SECARA IN VITRO (Putri Hastina, 2022)
UJI DAYA HAMBAT EKSTRAK ETANOL BAWANG PUTLH (ALLIUM SATIVUM L.) TERHADAP PERTUMBUHAN STREPTOCOCCUS B-HEMOLYTICUS GROUP A (Muchammad ersad fadila, 2023)
PENGARUH PERASAN BAWANG PUTIH (ALLIUM SATIVUM L.) RNSEBAGAI BAHAN IRIGASI SALURAN AKAR DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN ENTEROCOCCUS FAECALIS SECARA IN VITRO (Rizki Novita, 2015)
UJI EFEKTIVITAS KOMBINASI AMOKSISILIN DAN EKSTRAK BAWANG PUTIH (ALLIUM SATIVUM) TERHADAP ENTEROCOCCUS FAECALIS SECARA IN VITRO (Theodora Tri Agustina Simbolon, 2023)