Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN KEPATUHAN DIET PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK YANG MENJALANI HEMODIALISIS DI INSTALASI DIALISIS RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH TAHUN 2012
Pengarang
Aida Fitri RW - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
0807101020082
Fakultas & Prodi
Fakultas Keperawatan / Ilmu Keperawatan (S1) / PDDIKTI : 14201
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Kedokteran., 2012
Bahasa
Indonesia
No Classification
616.614
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Pengaturan diet pada penyakit gagal ginjal kronik yang menjalani hemodialisis sedemikian kompleks, pengaturan diet tersebut sangat sukar untuk dipatuhi oleh pasien sehingga memberikan dampak terhadap status gizi dan kualitas bidup penderita, Diet merupakan hal yang penting bagi pasien yang menjalani hemodialisis mengingat adanya efek uremia dan akan mempengaruhi sistem tubuh. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara peogetahuan dengan kepatuhan diet pada pasien gaga! ginjal kronik yang menjalani hemodialisis di Instalasi Dialisis Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin Banda Aceh Tahun 2012. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptive corelational dengan desain cross sectional study. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling, menggunakan rumus Slovin dengan jumlah sampel sebanyak 50 responden. Alat pengumpuJan data berupa kuesioner dengan pemyataan dalam bentuk skala Likert dan dichotomous choise. Hasil analisa univariat variabel pengetahuan tentang diet menunjukkan bahwa 31 responden (62%) memiliki pengetahuan baik, sedangkan variabel kepatuhan menunjukkan bahwa 26 responden (52%) patuh dalam menjalankan diet hemodialisis. Hasil analisa bivariat menunjukkan bahwa ada hubungan antara peogetabuan dengan kepatuhan diet gagal ginjal kronik yang menjalani hemodialisis dengan nilai p-value 0,011 Berdasarkan hasil penelitian ini, dapat direkomendasikan pada pasien untuk berupaya meningkatkan pengetahuan diet gagal ginjal kronik yang menjalani hemodialisis sehingga diharapkan pasieo dapat mematuhi dietnya secara optimal.
Kata kunci : Pengetahuan, kepatuhan, diet, gagal ginjal kronik, hemodialisis
Tidak Tersedia Deskripsi
GAMBARAN GINGIVITIS PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK YANG MENJALANI TERAPI HEMODIALISIS (KAJIAN DI INSTALASI HEMODIALISIS RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH) (PUTRI SRI WAHYUNI, 2016)
GAMBARAN GINGIVITIS PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK YANG MENJALANI TERAPI HEMODIALISIS (KAJIAN DI INSTALASI HEMODIALISIS RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOELRNABIDIN BANDA ACEH) (putri Sri wahyuni, 2023)
KEBUTUHAN SPIRITUAL PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK YANG MENJALANI HEMODIALISA DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH (Safira Zahara, 2023)
HUBUNGAN PENGETAHUAN PASIEN TENTANG DIET GAGAL GINJAL KRONIK DENGAN IMPLEMENTASI PENGATURAN DIET GAGAL GINJAL KRONIK DI INSTALASI DIALISIS BLUD RSUD DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH TAHUN 2013 (Nauratul Ikramah, 2023)
GAMBARAN LAJU ALIRAN SALIVA PADA PENDERITA GAGAL GINJAL KRONIK YANG MENJALANI TERAPI HEMODIALISIS DI RSUDZA BANDA ACEH (Yuriza, 2015)