Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
PENGARUH KEMISKINAN, PENDIDIKAN, DAN KESEHATAN TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN/KOTA PROVINSI ACEH
Pengarang
SARAH DARA MEUTIA - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Muhammad Nasir - 197411112003121002 - Penguji
Suriani - 197505062006042001 - Penguji
Nomor Pokok Mahasiswa
1801101010098
Fakultas & Prodi
Fakultas Ekonomi dan Bisnis / Ekonomi Pembangunan (S1) / PDDIKTI : 60201
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Ekonomi Univeristas Syiah Kuala., 2022
Bahasa
No Classification
-
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
ABSTRAK
Judul : Pengaruh Kemiskinan, Pendidikan, dan Kesehatan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten/Kota Provinsi Aceh
Penulis : Sarah Dara Meutia
NIM : 1801101010098
Fakultas/Jurusan : Ekonomi dan Bisnis/ Ekonomi Pembangunan
Pembimbing : Dr. Muhammad Nasir, S.E., M.Si., MA
Penelitian ini, bertujuan untuk menganalisis pengaruh antara kemiskinan, pendidikan, dan kesehatan terhadap pertumbuhan ekonomi di provinsi Aceh. Penelitian ini menggunakan data 32 kab/kota di Provinsi Aceh, dengan menggunakan data skunder, dan memakai metode analisis regresi data panel dalam menganalisa pengaruh antara kemiskinan, pendidikan, kesehatan terhadap pertumbuhan ekonomi dalam rentang waktu yaitu lima tahun. Hasil analisis dalam penelitian ini menunjukkan bahwa, variabel kemiskinan memiliki pengaruh negatif terhadap pertumbuhan ekonomi, sedangkan variabel pendidikan dan kesehatan memiliki pengaruh positif terhadap pertumbuhan ekonomi. Jika terjadi penurunan pada kemiskinan dan peningkatan pada pendidikan dan kesehatan maka akan meningkatkan pertumbuhan ekonomi.
Kata Kunci : Kemiskinan, Pendidikan, Kesehatan, Pertumbuhan Ekonomi, Analisis Regresi Data Panel
ABSTRACT Title : The Influence of Poverty, Education, and Health on Economic Growth in the District/City of Aceh Province. Author : Sarah Dara Meutia NIM : 1801101010098 Faculty/Department : Economics and Business/ Development Economics Supervisor : Dr. Muhammad Nasir, S.E., M.Si., MA This study aims to analyze the effect of poverty, education, and health on economic growth in the province of Aceh. This study uses data from 32 regencies/cities in Aceh Province, using secondary data, and using panel data regression analysis method in analyzing the effect of poverty, education, health on economic growth in a span of five years. The results of the analysis in this study indicate that the poverty variable has a negative effect on economic growth, while the education and health variables have a positive influence on economic growth. If there is a decrease in poverty and an increase in education and health it will increase economic growth. Keywords : Poverty, Education, Health, Economic Growth, Panel Data Regression Analysis.
ANALISIS PENGARUH PENGELUARAN PEMERINTAH SEKTOR PENDIDIKAN, KESEHATAN DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP KEMISKINAN DI PROVINSI ACEH (Chesy vanilia putri, 2022)
ANALISIS HUBUNGAN DANA DESA, PERTUMBUHAN EKONOMI, ANGKA HARAPAN HIDUP, DAN RATA-RATA LAMA SEKOLAH DENGAN TINGKAT KEMISKINAN DI PROVINSI ACEH (ASRAL, 2023)
EFEK MEDIASI PERTUMBUHAN EKONOMI PADA PENGARUH INVESTASI DAN PENGELUARAN PEMERINTAH TERHADAP KEMISKINAN KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI ACEH (Inayati, 2024)
PERAN PERTUMBUHAN EKONOMI DALAM MEMEDIASI PENGARUH DANA OTONOMI KHUSUS (OTSUS) TERHADAP KEMISKINAN, KETIMPANGAN DAN PENGANGGURAN DI KABUPATEN/KOTA PROVINSI ACEH (FITRI HAYATI, 2022)
PENGARUH ZAKAT, PENDIDIKAN DAN KESEHATANRNTERHADAP KEMISKINAN DI PROVINSI ACEH (ULVATUL ZALZILA, 2022)