ANALISIS KOMPARATIF PENGARUH PERBANKAN KONVENSIONAL DAN PERBANKAN SYARIAH TER…
ABSTRAK
ANALISIS KOMPARATIF PENGARUH PERBANKAN KONVENSIONAL
DAN PERBANKAN SYARIAH TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI
DI INDONESIA
Oleh: Ratna Mutia
NPM: 17013010100003
Promotor: Prof. Dr. Raja Masbar, M.Sc
Co-Promotor 1: Prof. Dr. M. Shabri, S.E, M.Ec
Co-Promotor 2: Dr. Bismi Khalidin, S.Ag., M.Si
Sektor keuangan disebut sebagai salah satu faktor yang mempengaruhi terjadinya
krisis moneter. Hal tersebut kemudian menimbulkan pertanyaan tentang bagaimana
hubungan anta…
ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI UNTUK MEMPREDIKSI …
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis rasio keuangan Bank untul memprediksi Financial Distress Bank di BEL. Variabel yang digunakan scjumah tujuh rasio keuangan Bank yakni CAR. LDR. NPL, BOPO. ROA, ROE dan NIM. Data penelitian diperoleh secara sensus yang berarti keseluruhan Populasi digunal.an dalam penelitian yang sejumlah 2 Bank
pada tahun 2007,2009 dan 2010. Alat analisis yang digunakan adalah Regresi Logit.
Hasil Uji Multivariate dengan Regresi Logit …
PENGARUH PROMOTION MIX TERHADAP PENINGKATAN JUMLAH NASABAH PT BANK BPD ACEH
ABSTRAK
Kegiatan promosi memenang peranan yang sangat penting dalam kegiatan pemasaran, termasuk pemasaran jasa perbankan. Kegiatan promosi diharapkan mampu menginformasikan jasa perbankan yang ditawarkan kepada masyarakat, yang pada akhirnya dapat meningkatkan jumlah nasabah bank. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh bauran promosi terhadap peningkatan jurmlah nasabah PT Bank BPD Aceh Bauran promosi yang dimaksudkan dalam penelitian ini dibatasi hanya pada periklanan …
ANALISIS RISIKO PERBANKAN PADA BANK UMUM KONVENSIONAL YANG TERDAFTAR DI BURSA…
Tujuan Penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis perbedaan risiko kredit, risiko likuiditas, dan risiko operasional Bank Umum Konvensional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia scbclum dan setelah Krisis Finansial Global 2008. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah verificative (hypothesis testing) research. Dengan menggunakan metode sensus dan balanced panel data, ada 80 observasi bank yang memenuhi kriteria populasi.
Jenis data yang …
PERSEPSI NASABAH TERHADAP KUALITAS PELAYANAN JASA PT. BRI CABANG BANDA ACEH
Kata Kunci : persepsi, nasabah, kualitas pelayanan, jasa
Dalam kondisi sekarang ini, sektor perbankan sangat dituntut untuk berperan
aktif dalam upaya meningkatkan pertumbuhan ekonomi dean perbeilan kehidupan
masyaral.at salah satu Bank yang masih mampu bertahan adalah PT BRI Cabang
Banda Aceh. Untuk mendapatk.an lepercayaan masyarak.at, bank meningkatkan
minat menabung dengan tetap memberin pelayanan dan manfaat terbaik sesuai
harapan dan keinginan …
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PROFITABILITAS PADA SEKTOR PERBANKAN YANG T…
Profitabilitas atau disebut dengan Rentabilitas adalah kemampuan suatu perusahaan untuk menghasilkan laba selama periode tertentu. Rentabilitas perusahaan menunjukkan perbandingan antara laba dengan aktiva atau modal yang menghasilkan laba tersebut. Profitabilitas dalam penelitian ini diukur dengan menggunakan Return On Assets (ROA). Ada beberapa faktor yang dapat mempengaruhi profitabilitas, yaitu Capital Adequacy Ratio (CAR), Biaya Operasional Pendapatan Operasional…
PENGARUH OPERATING RATIO (BOPO), LOAN TO DEPOSIT RATIO (LDR), DAN VOLUME KRED…
Persaingan bisnis yang semakin ketat menuntut bank untuk meningkatkan kinerjanya agar dapat menarik investor. Investor sebelum menginvestasikan dananya memerlukan informasi mengenai kinerja perusahaan. Pengguna laporan keuangan bank membutuhkan informasi yang dapat dipaharni, relevan, andal dan dapat dibandingkan dalam mengevaluasi posisi keuangan dan kinerja bank serta berguna dalam pengambilan keputusan ekonomi Penelitian ini bertuju…
KONSEP KAFALAH SISTEM PERBANKAN ISLAM BANK SYARIAH MANDIRI BANDA ACEH
Salah satu produk pada Bank Syariah Mandiri Cabang Banda Aceh adalah produk kafalah yang merupakan suatu bentuk jasa perbankan Islam. Mencermati produk kafalah atau jaminan ini menarik untuk dilakukan penelitian, karena dilihat dari akad kafalah adalah akad tabarru'i atau transaksi yang didasarkan atas tolong menolong, seperti halnya akad wadi 'ah dan rahn. Sedangkan Bank adalah suatu lembaga komersial yang berusaha mencari keuntungan dari setiap transaksi yan…
FAKTOR-FAKTOR PEMBENTUK PERSEPSI NASABAH PERBANKAN SYARIAH DI KOTA BANDA ACEH
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor faktor pembentuk persepsi nasabah perbankan syariah di kota Banda Aceh. Di harapkan penelitian ini dapat menjadi referensi seta kerangka dasar untuk pengembangan penelitian Lanjutan dan ilmu manajcmen pemasaran di masa yang akan datang.
Penelitian ini di lakukan pada bank-bank syariah di Kota Banda Aceh. Populasi penelitian adalah seluruh nasabah yang mcmanfaatkan produk syariah …
FAKTOR-FAKTOR PEMBENTUK PERSEPSI NASABAH PERBANKAN SYARIAH DI KOTA BANDA ACEH
Pengetahuan Masyarakat/Konsumen adalah semua informasi yang dimiliki masyarakat mengenai berbagai macam produk/jasa yang meliputi pengetahuan atribut, manfaat, dan nilai kepuasan produk. Pengetahuan masyarakat juga merupakan salah satu faktor dalam unsur psikologis yang mempengaruhi keputusan masyarakat.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengetahuan masyarakat mengenai
perbankan syariah dan keputusan menjadi nasabah, u…