Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



PENGGUNAAN ENZIM PAPAIN TERHADAP EFISIENSI, KONVERSI PAKAN DAN PERTUMBUHAN BE…

fardin aprido

ABSTRACT The objective of this research was to determine the optimum dose of papain in feed on feeding efficiency and growth of Tor tambra juvenile. The measured variables were absolute growth rate, specific growth, daily growth, survival rate, feeding efficiency, feeding conversion and protein retention. The completely randomized design (CRD) with 6 treatments of papain: 0; 17,5; 20; 22,5; 25 and 27,5 mg/kg at 3 replications. The result of ANOVA showed that the difference dose of papain i…

PERTUMBUHAN DAN KONVERSI PAKAN IKAN BETOK(ANABAS TESTUDINEUS) PADA PEMBERIAN …

Rahmat Tillah

ABSTRAK Penelitian tentang pertumbuhan dan konversi pakan ikan betok (Anabas testudineus) pada pemberian silase ikan dalam pakan telah dilakukan selama bulan Desember sampai Februari 2015. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dosis silase ikan yang optimal dalam pakan terhadap pertumbuhan ikan betok (Anabas testudineus). Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah model eksperimental Rancangan Acak Lengkap (RAL) non faktorial. Faktor yang di teliti adalah perbedaan propo…

EVALUASI PERFORMA AYAM BROILER DENGAN MENGGUNAKAN PAKAN KOMERSIAL DARI PERUSA…

M.Reza Saputra

EVALUASI PERFORMA AYAM BROILER DENGAN MENGGUNAKAN PAKAN KOMERSIAL DARI PERUSAHAAN YANG BERBEDA. Oleh : M. REZA SAPUTRA (1105004010001) ABSTRAK Evaluasi Performa Ayam Broiler dengan Menggunakan Pakan Komersial dari Perusahaan yang Berbeda telah di laksanakan di Peternakan Sabee Na Unggas, Desa Limpok Kabupaten Aceh Besar dari tanggal 17 Mei sampai 7 Juni 2014. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat peforma ayam broiler (pertambahan berat badan, feed convertion ratio (FCR) dan m…

PERTUMBUHAN, EFISIENSI PAKAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP BENIH IKAN KEURELING (TOR…

Tanzil Murdha

Penelitian ini bertujuan untuk menentukan dosis optimum probiotik dalam pakan terhadap tingkat efisiensi pakan dan kelangsungan hidup ikan keureling (Tor tambra). Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 taraf perlakuan dosis probiotik dalam pakan yaitu; 0; 5; 10; dan 15 mg/kg pakan dan 3 kali ulangan. Hasil uji ANOVA menunjukkan bahwa perbedaan dosis probiotik dalam pakan berpengaruh nyata terhadap pertumbuhan mutlak, pertumbuhan spesifik, pertumbuhan harian, kelangsu…

PENGARUH PEMBERIAN SUBSTITUSI SILASE DAN AMONIASI JERAMI PADI TERHADAP EFISIE…

MEGA SAPUTRA

A study has been conducted to determine the effect of combination concentrate, silage and rice straw ammoniation on feed efficiency and weight gain of young Aceh cattle. This study was conducted at the Field Lab Peternakan Syiah Kuala University, Banda Aceh from October 29 until January 29, 2013 by using a Latin square design (RBSL) 4x4. This research used four Aceh cattle (age 1.5-2 years old, body weight 160-165 kg) treated in four periods, one period during the 3 weeks of treatment. A rati…

EVALUASI DAYA CERNA PAKAN RUMINANSIA BERDASARKAN PERBEDAAN PROPORSI ANTARA HI…

Syah Mohd Hadiid Thaariq

EVALUASI DAYA CERNA PAKAN RUMINANSIA BERDASARKAN PERBEDAAN PROPORSI ANTARA HIJAUAN DAN KONSENTRAT PADA SAPI ACEH JANTAN OLEH SYAH MOHD HADIID THAARIQ ABSTRAK Penelitian tentang evaluasi daya cerna pakan ruminansia berdasarkan perbedaan proporsi antara hijauan dan konsentrat pada sapi aceh jantan telah dilakukan di BPTU (Balai Pembibitan Ternak Unggul) Kec Indrapuri Kab Aceh Besar. Penelitian ini dilakukan selama 40 hari yang dimulai dari tanggal 28 November 2012 sampai dengan…

PENGARUH PENGGUNAAN PAKAN FERMENTASI TERHADAP PERTUMBUHAN AYAM LOKAL PEDAGING…

Andri Fitriansyah

Suatu penelitian tentang pengaruh pemberian pakan fermentasi terhadap pertumbuhan ayam lokal, telah dilakukan di Kebun Percobaan Jurusan Peternakan Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala. Penelitian ini telah berlangsung selama 60 hari. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat pengaruh penambahan pakan fermentasi terhadap konsumsi ransum, pertambahan berat badan, konversi pakan, efisiensi pakan pada ayam lokal pedaging. Materi penelitian yang digunakan adalah 32 ekor grower ayam loka…

PENGGUNAAN PAKAN FERMENTASI, PROBIOTIK, DAN TEPUNG INDIGOFERA (INDIGOFERA T…

Sri Mulyana

Penelitian tentang penggunaan pakan fermentasi, probiotik dan tepung Indigofera terhadap pertumbuhan ayam broiler telah dilaksanakan di Field Lab Jurusan Peternakan Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala, Kopelma Darussalam, Banda Aceh. Penelitian ini dilaksanakan dari tanggal 30 Mei sampai dengan 4 Juni 2013. Rancangan penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap(RAL) yang terdiri dari 4 perlakuan dan 4 ulangan, setiap perlakuan terdiri dari 6 ekor ayambroiler. Perlakuan penel…




    SERVICES DESK