KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM PENGEMBANGAN BUDAYA SEKOLAH YANG RELIGIUS P…
KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM PENGEMBANGAN BUDAYA SEKOLAH YANG RELIGIUS
PADA TINGKAT PENDIDIKAN DASAR DI KECAMATAN JAGONG JEGET KABUPATEN ACEH TENGAH
Oleh : Idayani
NPM : 2109200050022
Komisi Pembimbing :
1. Dr. Khairuddin, M. Pd.
2. Dr. Bahrun, M. Pd.
ABSTRAK
Kepemimpinan kepala sekolah dituntut mampu menciptakan budaya organisasi yang baik untuk mencapai sasaran dan tujuan organisasi sekolah, yaitu membentuk generasi yang beriman dan bertaqwa kepada Allah SWT. Tujuan pen…
TUGAS KEPALA SEKOLAH SEBAGAI MANAJER, ADMINISTRATOR DAN SUPERVISOR DI SMP ISL…
Rifa, Huwaidah. (2023). Tugas Kepala Sekolah Sebagai Manajer, Administrator dan Supervisor di SMP Islam Yayasan Pembangunan Umat Islam (YPUI) Banda Aceh.
Kepala sekolah sebagi pemimpin di sekolah harus memahami tugas-tugas yang berkaitan dengan tenaga kepengawaian, kesiswaan, keuangan dan administrasi tentu semua itu tidak luput dari tugas kepala sekolah, karena kepala sekolah perlu mempelajari dengan baik kebijakan yang merupakan prioritas sekolah, agar peningkatan efisien, mutu dan pem…
SUPERVISI AKADEMIK KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU SD PADA GU…
SUPERVISI AKADEMIK KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU SD PADA
GUGUS I DAN II DI BANDAR DUA
KABUPATEN PIDIE JAYA
Oleh: Khaidir Anwar
NPM: 2009200050022
Komisi Pembimbing:
1. Prof. Dr. Cut Zahri Harus, M. Pd.
2. Dr. Niswanto, M. Pd.
ABSTRAK
Guru merupakan orang yang berhadapan langsung dengan peserta didik. Kinerja guru sangat menentukan kesuksesan pembelajaran dan pencapaian tujuan pendidikan. Salah satu cara meningkatkan kinerja guru adalah dengan dilakukan supervisi…
KOMPETENSI MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU DI SMP N…
KOMPETENSI MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU DI SMP NEGERI 1
DAN SMP NEGERI 3 SEULIMEUM
Oleh : Iqlima
NPM: 2009200050002
Komisi Pembimbing:
1. Prof. Dr. Cut Zahri Harun, M. Pd.
2. Prof. Dr. Yusrizal, M. Pd.
ABSTRAK
Kompetensi manajerial kepala sekolah merupakan kemampuan khusus yang dimiliki oleh kepala sekolah sebagai manajer dalam melakukan fungsi manajemen di lembaga sekolah yang dipimpinnya dan memanfaatkan sumber-sumber manajemen, mengelola perubah…
MANAJEMEN SUPERVISI AKADEMIK KEPALA SEKOLAH DALAM PEMBINAAN KOMPETENSI PROFES…
Manajemen Supervisi Akademik Kepala Sekolah Dalam Pembinaan Kompetensi Profesional Guru di SMP Islam Al- Azhar Cairo Banda Aceh
STRATEGI KEPALA SEKOLAH DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN PROGRAM TAHFIDZUL QUR’AN …
STRATEGI KEPALA SEKOLAH DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN PROGRAM TAHFIDZUL QUR’AN DI MIT AL-JANNAH
BANDA ACEH
Oleh : Miftahul Jannah
NPM : 2009200050029
Komisi Pembimbing :
1. Prof. Dr.Yusrizal, M. Pd.
2. Dr. Khairuddin, M. Pd.
ABSTRAK
Strategi dalam pendidikan merupakan kerangka dasar terhadap sebuah tindakan yang akan diambil. Strategi tersebut sebagai pengendali dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya sebagai kepala sekolah. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perencanaan kepa…
MANAJEMEN KOMUNIKASI KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU DI SMA BA…
MANAJEMEN KOMUNIKASI KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU DI SMA BANDA ACEH
Oleh: Maulidin
NPM: 2009200050027
Komisi Pembimbing:
1. Dr. Nasir Usman, M. Pd.
2. Dr. Bahrun, M. Pd.
ABSTRAK
Keberhasilan sistem pendidikan ditentukan oleh manajemen komunikasi kepala sekolah. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan informasi terkait: (1) pola komunikasi kepala sekolah; (2) pelaksanaan komunikasi kepala sekolah; dan (3) hambatan yang dihadapi kepala sekolah dalam meningkatkan kine…
IMPLEMENTASI SUPERVISI MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA S…
IMPLEMENTASI SUPERVISI MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA SEKOLAH DI SMK NEGERI
KABUPATEN ACEH BESAR
Oleh : Sufrida
NPM : 1909200050018
Komisi Pembimbing:
1. Prof. Dr. Yusrizal, M. Pd.
2. Dr. Nasir Usman, M. Pd.
ABSTRAK
Supervisi menajerial kepala sekolah merupakan kegiatan pengawasan dan pembinaan yang dilakukan oleh kepala sekolah kepada pendidik dan tenaga kependidikan secara berkesinambungan dalam upaya meningkatkan kinerja sekolah melalui peningkatan ke…
SUPERVISI KEPALA SEKOLAH DALAM PROSES PEMBELAJARAN PADA MASA COVID-19 D…
SUPERVISI KEPALA SEKOLAH DALAM PROSES PEMBELAJARAN
PADA MASA COVID-19 DI SMA NEGERI KECAMATAN BANDAR BARU KABUPATEN PIDIE JAYA
Oleh : Zulfikar
NPM : 1909200050009
Komisi Pembimbing:
1. Prof. Dr. Cut Zahri Harun, M. Pd.
2. Dr. Nasir Usman, M. Pd.
ABSTRAK
Supervisi pendidikan merupakan kegiatan penting dalam proses pembelajaran di sekolah pada masa pandemi Covid-19 yang dilaksanakan oleh kepala sekolah untuk meningkatkan mutu pendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetah…
PERAN KEPALA SEKOLAH SEBAGAI SUPERVISOR DALAM MENGEMBANGKAN PROFESIONAL KINER…
ABSTRAK
Asmadi, Andre. 2021. Peran Kepala Sekolah sebagai Supervisor dalam Mengembangkan Profesional Kinerja guru di SD Negeri 2 Jeumpet Kabupaten Aceh Besar. Skripsi, Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala. Pembimbing :
(1) Dra. Nurhaidah M. Insya Musa, M.Pd (2) Dr. Ahadin, M.Ed
Kata Kunci : Kepala sekolah, Supervisor, profesional Kinerja
Kepala sekolah sebagai supervisor dalam mendorong perkembangan da…