RUMAH SUSUN SEDERHANA SEWA DI KOTA BANDA ACEH TEMA : ARSITEKTUR EKOLOGIS
ABSTRAK
Rumah sebagai salah satu kebutuhan utama bagi masyarakat menjadi masalah pokok untuk saat ini maupun di masa yang akan datang. Rumah adalah salah satu kebutuhan dasar manusia, selain sandang (pakaian) dan pangan (makanan). Rumah merupakan sarana hidup dimana di dalam rumah manusia menciptakan ruang hidupnya sendiri dan merupakan pusat realisasi kehidupan manusia dalam mengembangkan diri dengan merealisasikan kemampuan serta memenuhi kebutuhannya. Rumah juga diartikan sebagai bagian…
RUMAH SAKIT KHUSUS PARU (TEMA : ARSITEKTUR FUNGSIONAL)
Rumah Sakit Paru adalah sutu wadah atau fisilitas yang bergerak di bidang pelayanan kesehatan paru. Lokasi perencanaan berada di jalan Jenderal Sudirman, kecamatan Darul Kamal, Banda Aceh. Nanggroe Aceh Darussalam, merupakan salah satu provinsi yang memiliki jumlah penderita penyakit paru yang teregolong tinggi. Salah satu usaha untuk mengurangi jumlah penderita paru ini adalah dengan mendirikan suatu fiilitas berupa rumah sakit khusus yang menanggulangi penyakit paru di …
PUSAT AGROWISATA BUNGA DI SAREE TEMA : EKO-ARSITEKTUR
Ada begitu banyak varietas tanaman bunga yang terdapat di Indonesia terutama bunga-bunga khas tropis dan beberapa jenis diantaranya sudah langka namun tidak dibudidayakan sEcara maksimal dan profesional. Hal ini sungguh disayangkan apabila dibiarkan begitu saja, karena pengembangan bidang ini tidaK hanya berdampaK positif terhadap pelestarian varietas bunga dan lingkungan tetapi juga aKan memberikan kontribusi pada sektor perekonomian dan pendidik.an serta pariw…
RUMAH SAKIT ORTHOPAEDIC DI BANDA ACEH TEMA : GREEN ARCHITECTURE
Laporan ADB-ASEAN pada tingkatan Negara Indonesia memperkirakan bahwa jumlah kecelakaan lalu-lintas yang mengakibatkan cedera dan kematian akan semakin meningkat di masa yang akan datang. World Health Organization (WHO) bahkan memperkirak.an pada tahun 2020, lebih dari 1,000.000 manusia Indonesia meninggal
akibat dari kecelakaan lalu lintas. Oleh karena sebagian besar korban kecelakaan lalu-lintas memerlukan penanganan orthopaedic maka penyediaan r…
APARTEMEN SEWA DI BANDA ACEH (TEMA : ARSITEKTUR TROPIS)
ABSTRAK
Apartemen Sewa di Banda Aceh merupakan suatu wadah tempat tinggal para pekerja asing., pendatang yang non diplomatik dan tidak tertutup kemungkinan masyarakat Aceh khususnya dan Indonesia umumnya. Lokasi perancangan terletak di kawasan situs sejarah dan budaya, Kecamatan Sukaramai, Kota Banda Aceh yang lebih dikenal sebagai kawasan strategis Kota Banda Aceh. Tujuan dari perancangan ini adalah untuk mencapai suatu wadah tempat tinggal atau alternatif hunian bagi para pekerja b…
BALAI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KERJA DI BANDA ACEH TEMA : ARSITEKTUR TROPIS
ABSTRAK
Kegiatan pelatihan merupakan suatu wujud aktivitas membekali diri dengan suatu ketrampilan/keahlian dalam suatu bidang ilmu sehingga dapat menjadi sumber daya manusia yang berpotensi dalam dunia usaha. Seiring dengan perkembangan zaman, wujud pelatihan juga ikut berkembang, mulai dengan pelatihan skala kecil antara siswa dan pengajar sampai pelatihan skala besar yaitu pelatihan sekelompok orang dengan metoda dan sistem yang telah diorganisir dengan team pengajar yang telah ditentu…
MUSEUM SEJARAH ACEH (TEMA : ARSITEKTUR TROPIS)
Propinsi Nanggroe Aceh Darussalam memiliki peninggalan sejarah yang cukup luas dari berbagai daerah. Setiap daerahnya memiliki ciri khas tersendiri, berbagai ciri khas tersebut dikumpulkan menjadi satu wadah yang dapat menampung semua peninggalan sejarah yang ada di Aceh.
Banyak dari masyarakat Aceh dan pemerintahan Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam kurang minat untuk berpartsipasi melestarikan budayanya dan tidak memperdulikan peninggalan sejarah daerahnya sendiri…
PESANTREN MODERN TEMA : ARSITEKTUR TROPIS
Pesantren Modern merupakan sarana pendidikan dibidang keagamaan yang ditujukan untuk menghadirkan suatu wadah pembinaan dan pengembang:an ilmu agama Islam. Wadah ini ditujukan kepada para siswa dari Madrasah Tsanawiyah ataupun dari umum yaitu Sekoleh Menengah Pertama (SMP) yang ingin memperdalam ilmunya selain dibidang Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK), juga pada Iman dan Taqwa (IMTAQ). Lokasi objek terletak dikawasan Lampeuneurut yang merupakan kawasan pendid…
ASRAMA HAJI , ( TEMA : ARSITEKTUR ISLAM )
Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat ALLAh SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayahnya selama ini
Kondisi Banda Aceh sekarang ini yang semakin membaik dan lebih kondusif dengan terjaminnya keamanan dalam melakukan semua kegiatan termasuk dalam melaksanakan salah satu rukun islamn yang kelima yaitu naik haji bagi yang mapu membuat semakin banyak masyarakat yang memiliki keinginan untuk melakukan ibadah haji dengan aman.
Agar tidak terj…