Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



GAMBARAN BAKTERI YANG BERPOTENSI SEBAGAI PENYEBAB HAIS DI LINGKUNGAN NICU RSU…

Yusinta Mahda Khairunnisa

Infeksi nosokomial atau Healthcare Associations Infections (HAIs) sering terjadi pada bayi yang dirawat di Neonatal Intensive Care Unit (NICU). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bakteri yang berpotensi sebagai penyebab HAIs dan Multidrug Resistant Organisms (MDROs) di Lingkungan NICU RSUD dr. Zainoel Abidin Banda Aceh. Jenis penelitian ini adalah observational laboratorium dengan desain cross sectional. Penelitian ini dilakukan di ruang NICU dan Laboratorium Mikrobiologi Klinik R…

RANCANG BANGUN APLIKASI GAME SNAKE AND LADDER MATH BERBASIS ANDROID UNTUK SIS…

MUHAMMAD IKHWAN

Muhammad Ikhwan (2022). Rancang Bangun Aplikasi Game Snake And Ladder Math Berbasis Android Untuk Siswa SMP. Belajar matematika berbasis game merupakan suatu inovasi pembelajaran digital yang memberi banyak manfaat terutama dalam mengasah keilmuan matematika. Game edukasi memiliki fungsi membantu siswa meningkatkan motivasi keterlibatan proses belajar mengajar, media latihan keterampilan, media terapi, media pelatihan serta melatih siswa sebagai pengembang. Sehingga pengembangan game dap…

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN PROBIOTIK TERHADAP KEJADIAN DIARE PADA LANSIA: META AN…

Devika Muliana

Diare adalah kondisi buang air besar tidak normal dengan konsistensi lembek atau cair. Diare terkait antibiotik paling sering terjadi pada lansia karena penggunaan antibiotik yang ekstensif. Probiotik adalah mikroorganisme vital yang mendukung flora usus dan mengurangi kolonisasi bakteri pada dinding usus. Tujuan penelitian untuk mengetahui efektivitas, jenis, dan dosis probiotik yang diberikan terhadap kejadian diare pada lansia. Systematic Review dengan Meta Analysis dilakukan menggunakan m…

PERSEPSI MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FKIP UNIVERSITAS SYIAH…

PUTRI FATHANAH

Putri Fathanah (2022). Persepsi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika FKIP Universitas Syiah Kuala terhadap Pembelajaran daring Pandemi Covid-19 telah mengubah tatanan hidup masayarakat termasuk pada bidang pendidikan. Hal ini mengakibatkan proses kegiatan pembelajaran yang biasanya dilakukan diruang kelas secara langsung sekarang dihentikan sementara waktu dan digantikan dengan proses pembelajaran secara daring. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui persepsi mahasiswa Prog…

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PENEMUAN TERBIMBING TERHADAP HASIL BELA…

Nimatul Salamah

Ni,'matul Salamah (2023). Pengaruh Penerapan Model Pembalajaran Penemuan Terbimbing terhadap Hasil Belajar Siswa pada Materi Bentuk Aljabar di Kelas VII SMPN 16 Takengon Dalam pembelajaran matematika masih banyak peserta didik yang mendapatkan hasil belajar yang rendah pada materi bentuk aljabar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan model pembelajaran penemuan terbimbing terhadap hasil belajar siswa pada materi bentuk aljabar di kelas VII SMPN 16 Takengon. Penelit…

KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS SISWA KELAS XI BERDASARKAN GENDER DI SMA NEGERI…

VIEKA ADYVA

Kemampuan penalaran matematis penting untuk dimiliki siswa agar siswa mudah memecahkan masalah pada persoalan matematika. Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui kemampuan penalaran matematis siswa kelas XI berdasarkan gender di SMA Negeri 1 Banda Aceh khususnya pada materi Program Linear. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif deskriptif. Subjek pada penelitian ini adalah 3 siswa laki-laki dan 3 siswa perempuan kelas XI MIPA-1 SMA Negeri 1 Banda A…

ANALISIS KESULITAN DALAM MEMAHAMI MATERI MATRIKS SISWA KELAS XI SMAN 1 MONTASIK

ANDRIA

. Pemahaman materi matriks adalah kemampuan dalam mengenal, memahami dan menerapkan konsep, prosedur, prinsip dan ide materi matriks. Akan tetapi kemampuan pemahaman tersebut belum sepenuhnya dimiliki oleh siswa, yang menyebabkan mereka kesulitan dalam memahami matriks. Kesulitan memahami matriks merupakan suatu permasalahan yang dialami oleh seseorang dalam pemahaman materi matriks. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kesulitan yang dialami oleh siswa dalam memahami materi matriks. P…

KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS SISWA DALAM MENYELESAIKAN MASALAH MATERI…

SY. UKHTIA MARDHATILLAH

ABSTRAK Sy. Ukhtia Mardhatillah (2022). Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa dalam Menyelesaian Masalah Materi Peluang di SMAN 1 Seunagan Kabupaten Nagan Raya. Matematika berhubungan dengan konsep abstrak yang sering dikaitkan dengan kehidupan sehari-hari, serta memiliki peranan penting dalam berbagai disiplin ilmu. Dalam bidang matematika sangat dibutuhkan kemampuan berpikir kreatif matematis. Hal ini karena dengan adanya proses berpikir kreatif siswa mampu menyelesaikan masalah y…

PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN DENGAN KONTEKS SOSIAL BUDAYA KONTEN GEOMETRI DAN PE…

farahurrahmi

Asesmen Kompetisi Minimum (AKM) merupakan salah satu penilaian yang ditetapkan oleh Kementerian pendidikan dan kebudayaan. Salah satu kompetensi yang diukur dalam AKM ialah numerasi. Namun, kemampuan numerasi siswa masih belum seperti yag diharapkan. Hal tersebut dikarenakan belum dilaksakannya pembelajaran yang berorientasi pada AKM, sehingga dibutuhkan perangkat yang berorientasi pada AKM untuk melatih numerasi siswa. Penelitian ini sebagai upaya menyediakan lintasan belajar, RPP, dan LKPD …

PROFIL KLINIS DAN LUARAN TERAPI PASIEN LIMFADENITIS TUBERKULOSIS DI RUMAH SAK…

Syifa Tursina

Limfadenitis Tuberkulosis merupakan salah satu bentuk Tuberkulosis Ekstra Paru yang paling sering terjadi yang menyebabkan peradangan dan pembesaran pada kelenjar getah bening. Studi kepustakaan luar negeri melaporkan bahwa TB ekstra paru merupakan sekitar 15-20% dari semua kasus TB dan limfadenitis TB terlihat pada hampir 35% kasus TB ekstra paru. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil klinis dan luaran terapi pasien limfadenitis tuberkulosis di RSUD dr. Zainoel Abidin. Jenis…




    SERVICES DESK