Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
GAMBARAN STATUS NUTRISI DAN ASUPAN SODIUM PADA LANSIA DI KOTA BANDA ACEH
Munawwarah Ib
Status nutrisi lansia dengan hipertensi perlu diperhatikan salah satunya dengan melakukan pembatasan asupan sodium untuk kondisi yang lebih baik. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran status nutrisi dan asupan sodium pada lansia dengan hipertensi di Kota Banda Aceh. Teknik pengambilan sampel non probability sampling menggunakan teknik convenience sampling dengan jumlah responden 200 lansia hipertensi di Kecamatan Syiah Kuala. Teknik pengumpulan data dengan cara wawancara…
- Fakultas Keperawatan, Banda Aceh - 2023
- Baca Selengkapnya
HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KESEHATAN MENTAL PADA LANJUT USIA DI KOTA B…
Muharrami shalafina
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEPERAWATAN SKRIPSI 19 Januari 2023 xiv + VI BAB + 76 Halaman + 9 Tabel + 1 Skema + 12 Lampiran Muharrami Shalafina 1912101010128 HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KESEHATAN MENTAL PADA LANJUT USIA DI KOTA BANDA ACEH ABSTRAK Lansia merupakan kelompok yang rentan mengalami berbagai masalah kesehatan. Masalah yang sering dialami lansia yaitu stres, depresi, kecemasan berlebihan serta masal…
- Fakultas Keperawatan, Banda Aceh - 2023
- Baca Selengkapnya
HUBUNGAN KUALITAS TIDUR DENGAN KUALITAS HIDUP PADA LANSIA DENGAN TUBERKULOSIS…
Sri Yuli Nurwidia
ABSTRAK Lansia membutuhkan waktu tidur yang cukup untuk memenuhi kepuasan tidurnya sehari-hari. Kualitas tidur merupakan suatu tingkat kepuasan yang diperoleh seorang individu ketika terbangun dari tidur. Dalam memperoleh kualitas tidur yang baik dapat dipengaruhi oleh beberapa hal salah satunya yaitu penyakit yang diderita setiap individu contohnya adalah Tb paru. Kualitas tidur tidak hanya mempengaruhi kondisi fisik tetapi juga dapat mempengaruhi kondisi psikologis yang menjadi suatu hal y…
- Fakultas Keperawatan, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya
HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DAN RESILIENSIRNPADA LANJUT USIA DENGAN NYERI SEND…
Alyatunna Rizqi
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEPERAWATAN SKRIPSI 16 Juni 2022 xvi + VI BAB + 90 halaman + 9 tabel + 1 skema + 43 lampiran ALYATUNNA RIZQI 1812101010036 HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DAN RESILIENSI PADA LANJUT USIA DENGAN NYERI SENDI DI KOTA BANDA ACEH ABSTRAK Nyeri sendi merupakan pengalaman sensorik dan emosional yang tidak nyaman. Biasanya terjadi pada saat usia lanjut. Pada masa ini, lansia sangat memerluhkan ketahanan…
- Fakultas Keperawatan, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya
HUBUNGAN TINGKAT KESEPIAN DENGAN KUALITAS HIDUP LANJUT USIA PADA MASA PANDEMI…
YULIA LESTARI
Lansia mengalami perubahan dalam hidupnya, baik dari segi fisik maupun psikologi, pada fase ini lansia mudah merasakan kesepian, yang mana jika ini terus dibiarkan dapat mempengaruhi kualitas hidup dari lansia tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara tingkat kesepian dengan kualitas hidup lansia pada masa pandemi COVID-19 Kota Banda Aceh. Metode penelitian ini merupakan penelitian Kuantitatif dengan penelitian Deskriptif Korelatif, menggunakan de…
- Fakultas Keperawatan, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya
GAMBARAN MANAJEMEN DIRI MAHASISWA DALAM PENCEGAHAN COVID-19
Ahlon Naza
Berbagai upaya dilakukan dalam pencegahan dan penanggulangan COVID-19 pada saat ini, namun mahasiswa belum mampu menerapkan kebiasaan mengontrol perilaku sesuai dengan protokol kesehatan. Dalam mematuhi protokol kesehatan pencegahan COVID-19 diperlukan manajemen diri demi meningkatkan perilaku positif dan kontrol diri dalam menerapkan protokol kesehatan pencegahan COVID-19 pada mahasiswa untuk mencegah terpapar COVID-19. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan manajemen diri (…
- Fakultas Keperawatan, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya