Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
PENGARUH EKSTRAK BUAH JAMBLANG (SYZYGIUM CUMINI) SEBAGAI GREEN INHIBITOR TERH…
Yumaidi Saputra
Ekstrak tumbuhan sebagai inhibitor korosi telah mendapat perhatian yang signifikan sebagai bahan proteksi korosi logam karena mengandung senyawa kimia yang baik. Konstituen ini berupa kelompok fungsional heteroatom dan gugus fungsi yang setiap molekulnya akan membentuk senyawa antioksidan alami. Penelitian ini berfokus terhadap pengaplikasian ekstrak buah jamblang (Syzygium cumini) sebagai green inhibitor korosi pada baja karbon rendah (AISI 1020) terhadap paparan media korosif asam. Sistem p…
- Fakultas Teknik - Teknik Mesin, Banda Aceh - 2025
- Baca Selengkapnya
MONITORING DAN PENCEGAHAN TERHADAP SERANGAN UDP FLOODING MELALUI INTEGRASI SN…
M. AKHYAR
Perkembangan teknologi yang pesat meningkatkan kebutuhan akan sistem keamanan jaringan yang andal. Serangan seperti UDP Flooding dapat mengganggu ketersediaan dan kelangsungan operasional jaringan. Karena pemantauan jaringan secara manual kurang efisien, diperlukan solusi yang mampu secara otomatis mencegah serangan sekaligus memberikan pemberitahuan peringatan. Pada penelitian ini dibuat sistem monitoring dan pencegahan dengan mengintegrasikan Snort untuk memblokir serangan UDP Flooding, Waz…
- Fakultas Teknik Elektro dan Komputer, Banda Aceh - 2025
- Baca Selengkapnya
PENGARUH KEMUDAHAN PENGGUNAAN, MANFAAT, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP MINAT DAN PE…
NABILA HANYTA PUTRI
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh langsung kemudahan penggunaan, manfaat, dan kepercayaan terhadap minat dan perilaku membayar Zakat, Infaq, dan Sedekah (ZIS) digital di kalangan generasi millenial di kota Banda Aceh. Selain pengaruh langsung, penelitian ini juga menguji dan menganalisis pengaruh tidak langsung terhadap perilaku membayar ZIS digital yang dimediasi oleh minat membayar ZIS digital di kalangan generasi millenial di kota Banda Aceh. Dari 106.120 gen…
- Fakultas Ekonomi Islam, Banda Aceh - 2025
- Baca Selengkapnya
DETEKSI PENYAKIT BERCAK DAUN DAN JASSID PADA DAUN TERUNG MENGGUNAKAN ARSITEKT…
Teuku Al-Qusairy
Abstrak – Tanaman terung adalah jenis dikotil dengan batang pendek, bulat, dan berbulu. Untuk menopang buah yang lebat, diperlukan penopang berupa batang. Daunnya berbentuk bulat panjang dan meruncing di ujungnya. Daun terung memiliki dua bagian utama, tangkai daun berbentuk silindris, panjang 5-8 cm, dan helaian daun dengan lebar 7-9 cm dengan panjang 12-20 cm. Kualitas daun pada tanaman terung sangat berpengaruh terhadap pertumbuhan buah terung, Jika daun terung terinfeksi penyakit,…
- Fakultas Teknik Elektro dan Komputer, Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya
PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL, ETIKA KERJA ISLAM DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP …
SAFINATUN NAJA
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kecerdasan emosional, etika kerja Islam dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan Baitul Mal Aceh (BMA) dengan religiusitas sebagai variabel moderasi. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif dengan mengambil seluruh populasi karyawan Baitul Mal Aceh sebagai unit observasi dengan metode sensus yang berjumlah 121 orang karyawan. Pengujian hipotesis dilakukan dengan analisis regresi linear berganda dan Moderated Regression …
- FEB Ekonomi Islam, Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya
PENGARUH LITERASI, PEMAHAMAN, DAN RELIGIUSITAS TERHADAP MINAT BAYAR ZAKAT PED…
CUT MIRNA AULIDA
Studi ini bermaksud untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Literasi, Pemahaman, dan Religiusitas terhadap Minat bayar zakat pedagang di Baitul Mal Aceh Jaya. Populasi dalam penelitian ini adalah 588 pedagang yang ada di Kabupaten Aceh Jaya, dan responden dalam penelitian ini berjumlah 86 responden yang diambil berdasarkan rumus Slovin. Studi ini menggunakan metode analisis regresi linear berganda atas software SPSS. Hasil studi menunjukkan bahwa Literasi, Pemahaman, dan Religiusitas berpe…
- Fakultas Ekonomi Islam, Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya
PENGARUH HARGA, PROMOSI, DAN SERTIFIKASI HALAL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN H…
AYU KHAMISATURRAHMI
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Harga, Promosi dan Sertifikasi Halal terhadap keputusan pembelian Hoka-Hoka Bento (HOKBEN) pada Mahasiswa Universitas Syiah Kuala. Sampel pada penelitian ini yaitu Mahasiswa Universitas Syiah Kuala yang berjumlah 120 responden. Pengambilan jumlah responden ditentukan berdasarkan rumus Hair. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data primer. Data primer diperoleh dari penyebaran kuesioner kepada responden. Adapun analisis yang digun…
- FEB Ekonomi Islam, Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya