TINDAK PIDANA INSUBORDINASI DENGAN TINDAKAN NYATA YANG DILAKUKAN OLEH ANGGOTA…
ABSTRAK
Nadia Monika,
2024
TINDAK PIDANA INSUBORDINASI DENGAN
TINDAKAN NYATA YANG DILAKUKAN OLEH
ANGGOTA TNI (Suatu Penelitian di Wilayah Hukum
Pengadilan Militer I-01 Banda Aceh)
Fakultas Hukum Universitas Syiah Kuala
(vi, 58), pp., bibl.
M. Iqbal, S.H., M.H.
Tindak Pidana Insubordinasi diatur dalam pasal 106 KUHPM (Kitab Undang-
Undang Hukum Pidana Militer) yang menyatakan bahwa “Militer, yang sengaja
dengan tindakan nyata, menyerang seseorang atasan, melawannya dengan
kekera…
STUDI KASUS PUTUSAN NOMOR 146/PID.SUS/2016/PN.SGI TENTANG TINDAK PIDANA NARKO…
Dalam Pasal 184 KUHAP telah mengatur alat bukti yang mempunyai kekuatan hukum serta dapat dihadirkan di muka persidangan, selanjutnya pada pasal 185 KUHAP mengatur alat bukti saksi, Namun pada putusan Mahkamah Agung Nomor 146/PID.SUS/2016/PN.SIG Penuntut Umum keliru dalam menghadirkan saksi dimuka persidangan sehingga terdapat kerancuan dalam saksi menjelaskan peran dan keterlibatannya dimuka persidangan namun tidak dijadikan alat bukti petunjuk oleh hakim. Penulisan studi kasus ini bertujuan…
PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP ANAK KORBAN TINDAK PIDANA PERSETUBUHAN YANG DILAK…
Pasal 76D Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2014 sebagaimana perubahan dari Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak menyatakan setiap orang dilarang melakukan kekerasan atau ancaman kekerasaan memaksa anak melakukan persetubuhan dengannya atau dengan orang lain. Dan pada Pasal (1) Undang-Undang Perlindungan Anak Nomor 35 Tahun 2014 sebagaimana perubahan dari Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak, mendefinisikan anak adalah seseorang yang belum berusia 18 t…
PENYELESAIAN TINDAK PIDANA PENGANIYAAN MELALUI RESTORATIVE JUSTICE (SUATU PEN…
Pasal 3 ayat (1) Peraturan Jaksa Nomor 15 Tahun 2020 Tentang Penghentian Penuntutan Berdasarkan Keadilan Restoratif memberikan kewenangan terhadap penuntut umum untuk dapat menghentikan penuntutan. Pasal 3 ayat (3) huruf b menjelaskan bahwa penyelesaian perkara diluar pengadilan dapat dilakukan apabila telah ada pemulihan kembali keadaan semula dengan menggunakan pendekatan keadilan restoratif.tindak pidana penganiayaan menjadi salah satu fenomana yang sering kali terjadi dalam lingkungan mas…