Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



PENERAPAN NATURAL COOLING PADA APLIKASI BUILDING APPLIED PHOTOVOLTAIC (STUDI …

AHMADES SEPTIAN RAHMADSYAH

Daya yang dihasilkan oleh suatu modul surya berkaitan erat dengan suhu modul dan suhu lingkungan modul, dimana apabila suhu modul meningkat maka daya yang dihasilkan akan menurun. Penggunaan modul surya pada atap bangunan sangat rentan terjadi peningkatan suhu modulnya karena jarak antara atap dan modul yang terlalu dekat. Untuk itu, perlu adanya pendingin untuk menurunkan suhu modul surya sehingga daya yang dihasilkan dapat lebih baik. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan kedudukan yang…

SISTEM MONITORING DAYA KELUARAN MODUL SURYA BERBASIS DATA ACQUISITION SYSTEM …

Mira Fahlitha

Besarnya daya output yang dihasilkan oleh modul surya sangat dipengaruhi oleh beberapa kondisi lingkungan. Dimana modul surya sangat dipengaruhi oleh beberapa parameter seperti suhu, intensitas cahaya matahari dan arah datangnya cahaya matahari. Pemantauan parameter output modul surya sangat diperlukan untuk menilai potensi modul surya pada perubahan intensitas cahaya matahari. Pemantauan yang dilakukan secara realtime adalah dengan menggunakan sistem Data Acquisition System (DAS). Data Acqui…

SIMULASI DAN ANALISIS ALIRAN DAYA PADA JARINGAN DISTRIBUSI 20 KV PT. PLN (PER…

Mardillah

Pada sistem tenaga listrik perlu dilakukan beberapa analisis seperti analisis aliran daya, analisis stabilitas dan analisis hubung singkat. Studi analisis aliran daya dimaksudkan untuk memperoleh informasi mengenai aliran daya atau tegangan pada suatu jaringan sistem tenaga listrik. Sehingga untuk mengetahui kondisi sistem tenaga listrik perlu dilakukan penelitian yang berhubungan dengan analisa aliran daya listrik dengan tujuan agar dapat mengetahui kondisi tegangan, daya aktif, daya reaktif…

OPTIMASI DAYA KELUARAN MODUL SURYA MENGGUNAKAN DUA SOLAR REFLECTOR YANG BERBEDA

KURNIA SANI

Modul surya masih memiliki kendala terkait keluaran yang dihasilkan tergolong rendah, hal ini dikarenakan radiasi di sekitar lokasi masih rendah sehingga membuat daya keluaran modul surya tidak maksimal. Upaya yang dilakukan yaitu untuk meningkatkan jumlah intensitas cahaya matahari agar mengoptimalkan daya keluaran modul surya yakni dengan menggunakan reflektor kaca dan aluminium. Penelitian dilakukan di koordinat lokasi 5.5528 untuk garis lintang dan 95.3501 untuk garis bujur. Pengujian 2 r…

PERANCANGAN SISTEM KONTROL BATERAI BANK UNTUK PLTS OFF-GRID TERPUSAT DUSUN KE…

SAUMA REZEKI RIMA P

Naskah ini membahas perancangan baterai bank untuk PLTS off-grid terpusat Dusun Ketubong Tunong Kecamatan Seunagan Timur Kabupaten Nagan Raya. Dimana pada penelitian sebelumnya hanya melakukan perhitungan, sehingga dibutuhkan sistem manajemen baterai agar tidak terjadi overcharging atau overdischarging pada baterai-baterai yang digunakan. Perancangan dilakukan menggunakan software MATLAB Simulink R2021a. Sistem rangkaian terdiri dari solar panel, rangkaian kontrol (switching), dan baterai arr…

INVESTIGASI PENGARUH MISMATCH KARAKTERISTIK ARUS DAN TEGANGAN TERHADAP DAYA O…

Nurlaila Amna, St

Instalasi Sistem Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) pada kondisi ideal masih menggunakan jenis modul surya dengan karakteristik arus dan tegangan (I-V) yang sama. Namun kondisi ideal ini bisa berubah apabila modul yang digunakan tidak tersedia lagi di pasaran. Saat terjadi kerusakan atau gangguan dalam operasi sistem seperti retakan pada lempengan modulnya diperlukan waktu yang lama untuk menggantikannya. Kondisi ini dapat menghambat penyaluran daya listrik ke beban yang dilayaninya, untu…

PEMETAAN POTENSI ENERGI ANGIN UNTUK PEMBANGKIT ENERGI LISTRIK DI WILAYAH PANT…

HERDIAN SAPUTRA

Rencana Umum Energi Nasional menargetkan pada tahun 2050 pengembangan energi terbarukan Pembangkit Listrik Energi Angin mencapai daya 60,647 GW diseluruh indonesia, untuk Propinsi Aceh diprediksi energi angin mampu menghasilkan daya sebesar 894 MW, potensi energi ini masih perlu penelitian lebih lanjut untuk menilai potensi terbaik pengembangan Pembangkit Listrik Tenaga Angin. Penelitian ini bertujuan menyelidiki potensi energi angin di sepanjang Jalur Pesisir Pantai Barat Selatan Aceh yait…




    SERVICES DESK