ISOLASI ASPERGILLUS SPP PADA PARU-PARU ITIK (ANASDOMESTICUS) DAN ENTOK (CAIRI…
LUCKY PRABOWO
ABSTRAK Aspergillus sp. adalah genus yang terdiri dari beberapa ratus spesies kapang yang ditemukan di berbagai iklim di seluruh dunia. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengisolasi jamur Aspergillus sp. Yang menginfeksi paru-paru itik dan entok. Penelitian ini di lakukan menurut metode thompson. Paru-paru di bersihkandengan aquadest steril yang mengandung 0,1 ml antibiotik tetrasiklin / 100 ml aquadest, selanjutnya di tanam di media SDA dan di amati pertumbuhan jamur selama 7-14 hari.…
- FAKUKTAS KEDOKTERAN HEWAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2021
- Baca Selengkapnya