Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
PENGALAMAN PENYINTAS COVID-19 YANG TELAH MELAKUKAN UPAYA PENCEGAHAN PRIMER DI…
Reca Melati Phonna
Tindakan pencegahan merupakan kunci penerapan pencegahan primer Covid-19 di pelayanan kesehatan dan masyarakat, terutama pada usia produktif karena pada usia produktif kegiatan dan aktivitas sangat tinggi. Individu yang telah melakukan pencegahan primer namun terinfeksi Covid-19 sehingga perlu dilihat lebih lanjut penyebab individu terinfeksi Covid-19. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengeksplorasi pengalaman penyintas Covid-19 yang telah melakukan upaya pencegahan primer di Provinsi Aceh. …
- Program Studi Magister Keperawatan, Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya
GAMBARAN PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG PERTOLONGAN PERTAMA PADA FRAKTUR KOR…
RECA MELATI PHONNA
Jumlah kasus kecelakaan lalu lintas di Aceh masih tinggi, bahkan cenderung mengalami peningkatan signifikan di tahun 2019. Bila dibandingkan pada 2018 lalu, angka kenaikan mencapai 77 persen. Kasus cedera fraktur ternyata memberikan 3 kontribusi pada kematian yang dapat diproyeksikan meningkat dari 5,1 juta menjadi 8,4 juta atau setara dengan 9,2% dari kematian secara keseluruhan dan diestimasikan menduduki peringkat ketiga Disability Adjusted Life Years (DALYs) pada tahun 2020. Tujuan peneli…
- Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2020
- Baca Selengkapnya