Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

ANALISIS EFISIENSI ENERGI JARINGAN MULTI USER MIMO 6G MENGGUNAKAN METODE BE…

M. FARHAN HAIKAL

Jaringan 6G merupakan teknologi komunikasi nirkabel yang mampu meningkatkan kecepatan dan kapasitas melalui pemanfaatan energi tinggi pada teknologi multi- user multiple-input multiple-output (MU-MIMO). Tingginya energi yang dikonsumsi pada teknologi 6G disebabkan oleh banyaknya user equipment (UE) yang tersebar secara acak dalam suatu jaringan, antena terdapat titik-titik tertentu yang padat pengguna sehingga diperlukan pengarahan daya pancar. Teknologi 6G memiliki kekurangan yang antena ban…

PRARANCANGAN PABRIK NATRIUM HIDROKSIDA DARI NATRIUM KLORIDA DENGAN KAPASITAS …

Dhiyaul Haikal M. Nur

ABSTRAK Prarancangan pabrik Natrium hidroksida ini menggunakan bahan baku utama Natrium klorida dan Air. Proses produksi menggunakan proses kontinyu dan batch dengan melibatkan proses penyediaan bahan baku, pencampuran, reaksi kimia, pemisahan dan pembentukan produk. Proses ini berlangsung 330 pertahun. Bentuk perusahaan yang direncanakan adalah Perseroan Terbatas (PT) dengan hari menggunakan metode struktur organisasi garis dan staf. Kebutuhan tenaga kerja untuk menjalankan perusahaan …

SISTEM PERPARKIRAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE OPTICAL CHARACTER RECOGNITION (…

M. HAIKAL

Dalam era perkembangan teknologi sekarang ini, Optical Character Recognition (OCR) merupakan salah satu sistem yang banyak digunakan untuk proses pengenalan suatu huruf atau karakter dari suatu gambar yang didapat dari proses secara optikal. Dan menjadi salah satu aplikasi teknologi mesin yang bermanfaat untuk memudahkan pekerjaan manusia karena dapat melakukan penghematan waktu proses pekerjaan untuk mengubah data hasil cetakan menjadi format data elektronik.Sistem OCR umumny…

PENGARUH SISTEM MINIMUM QUANTITY LUBRICATION (MQL) VARIASI MINYAK NABATI DAN …

T. M. HAIKAL ZAYYAN

Proses pemesinan sangat berpengaruh pada dunia industri, seperti kekasaran permukaan, merupakan hal yang sangat penting dalam proses manufaktur. Bagian-bagian penting dalam pengendalian kualitas, seperti penentuan mata pahat dan sistem pendinginan, memiliki peran yang krusial. Namun, metode pendinginan konvensional memiliki banyak masalah terkait kesehatan, lingkungan, dan peraturan pemerintah. Salah satu solusi yang diusulkan untuk mengatasi masalah ini adalah dengan mengurangi penggunaan co…

PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN KREDIT USAHA DI BANK PERKREDITAN RA…

M. HAIKAL

Berdasarkan Undang-Undang nomor 10 Tahun 1998 tentang Perbankan diketahui bahwa bank merupakan badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkan kembali dana tersebut kepada masyarakat antara lain melalui Bank Pengkreditan Rakyat (BPR). Dalam perjanjian kredit mencakup kewajiban nasabah peminjam dana atau pihak yang dibiayai melunasi kreditnya. Namun di dalam pelaksanaannya terdapat beberapa Nasabah yang telah melakukan wanprestasi berupa keterlambatan pem…

APLIKASI METODE MODIFIKASI ALGORITMA KRUSKAL DALAM PENENTUAN RUTE MINIMUM PAR…

T.M. HAIKAL

Kota Banda Aceh merupakan salah satu kota yang menjadi pilihan untuk berwisata karena memiliki berbagai macam pariwisata. Salah satu hal yang perlu diperhatikan dalam berwisata adalah menentukan jadwal dan jarak minimum pariwisata. Setiap wisatawan pasti ingin memilih jarak yang lebih minimum untuk mencapai tempat wisata agar dapat menghemat waktu, biaya, dan tenaga saat berwisata. Penelitian ini bertujuan untuk meminimumkan jarak antar 10 objek wisata di Kota Banda Aceh. Metode yang digunaka…

PRARANCANGAN PABRIK PORTLAND COMPOSITE CEMENT (PCC) DENGAN KAPASITAS PRODUKSI…

M. HAIKAL PASYA W.S

Prarancangan pabrik Portland Composite Cement ini dibuat atas dasar untuk memenuhi kebutuhan semen nasional yang semakin bertambah pesat seiring dengan berjalannya program pemerintah yaitu Master Plan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI). Pabrik Portland Composite Cement ini menggunakan klinker, gypsum, dan batu kapur sebagai bahan baku utama dengan kapasitas produksi sebesar 1.600.000 ton/tahun. Tahapan proses yang digunakan untuk memproduksi Portland Composite Ceme…


    SERVICES DESK