Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
ANALISIS AKUISISI TAMBANG NIKEL DARI BURSA EFEK INDONESIA MENGGUNAKAN METODE …
Afifah Adila
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kelayakan akuisisi tambang nikel PT Merdeka Battery Materials Tbk (MBMA) dan PT Adhi Kartiko Pratama Tbk (NICE) menggunakan metode relative valuation. Akuisisi ini dipertimbangkan mengingat potensi sinergi yang dapat meningkatkan nilai perusahaan pasca-merger. Penilaian dilakukan melalui estimasi nilai intrinsik, analisis rasio keuangan, dan analisis SWOT. Hasil penelitian menunjukkan bahwa MBMA memiliki nilai intrinsik yang lebih tinggi dibandingka…
- Fakultas Teknik, Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya