Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

UJI AKTIVITAS ANTIMIKROBA FRAKSI ETIL ASETAT DARI EKSTRAK METANOL KULIT BATAN…

ASNITA ULFA

Asnita Ulfa : UJI ANTIMIKROBA FRAKSI ETIL ASETAT DARI EKSTRAK METANOL KULIT BATANG TANAMAN KALAYO (Erioglossum rubiginosum) TERHADAP DAYA HAMBAT Escherichia coli dan Staphylococcus epidermidis SECARA IN VITRO ABSTRAK Erioglossum rubiginosum merupakan salah satu tanaman berkhasiat obat dari famili Sapindaceae. Bagian tanaman yang sering dipergunakan sebagai obat tradisional adalah akar, kulit batang dan daun. Pada Penelitian ini bagian kulit batang E. rubiginosum diekstraksi deng…

  • Program Studi Magister Pendidikan Biologi Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2017
  • Baca Selengkapnya

UJI BAKTERIOLOGIS AIR MINUM DALAM KEMASAN YANG BEREDAR DI KOTA BANDA ACEH

Asnita Ulfa

ABSTRAK Kata Kunci: Air minum dalam kemasan, MPN, Koliform,E.coli Penelitian berjudul “Uji Bakteriologis Air Minum dalam Kemasan yang Beredar di Kota Banda Aceh” bertujuan untuk mengetahui kualitas air minum dalam kemasan yang beredar di Kota Banda Aceh berdasarkan persyaratan mikrobiologis dalam Peraturan Menteri Kesehatan No. 492/Menkes/Per/IV/2010 tentang persyaratan kualitas air minum. Metode penelitian yang digunakan adalah MPN (Most Probable Number)yang terdiri dari tiga ta…


    SERVICES DESK