PERSEPSI SISWA MENGENAI IMPLEMENTASI HIGH TOUCH OLEH GURU DI SMK BANDA ACEH
Guru seharusnya mampu menerapkan lima unsur-unsur keutamaan kewibawaan (High Touch)
dalam kehidupan sehari-hari yaitu pengakuan dan penerimaan, kasih sayang dan kelembutan, penguatan
tindakan tegas yang mendidik, dan pengarahan dan keteladanan. High Touch akan mendekat dan
melekatkan hubungan peserta didik kepada Guru, dengan tetap mendorong kemandirian peserta didik.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Bagaimana Persepsi Siswa mengenai Implementasi Hight Touch
oleh guru di SM…
PENGUKURAN KINERJA PT. BANK BUKOPIN, TBK CABANG BANDA ACEH DENGAN MENGGUNAK…
Penelitian imi bertujuan untuk mengukur kinerja PT Bank Bukopin Cabang Banda
Aceh dengan metode Balanced Scorecard. Penilaian kinerja dengan lalanced Scorecard
meliputi penilaian 4 perspektif yaitu perspektif finansial, Pelanggan. Proses Bisnis Internal,
dan Pembelajaran dan pertumbuhan. Populasi dalam penelitian ini adalah nasabah Bank
bukopin cabang Banda Aceh dan karyawan Bank Bukopin cabang Banda Aceh. Berdasarkan
kniteria pengambilan sampel dengan m…
ACEH ANIMATION CENTER TEMA : ARSITEKTUR SIMBOLISME
SARI
Aceh Animation Centre merupakan suatu wiLayah yang bergerak pada pembuatan film-film animasi. Selain merupakan tempat proses produksi, Aceh Animation Centre juga merupakan wadah yang memamerkan merchandising dan tokoh-tokoh kartun yang selama ini banakl digemari oleh masyarakat terutama anak anak. Disamping itu tempat ini menyediakan sarana edukasi yang memberikan pelayanan kepada masyarakat yang ingin mempelajari bagaimana membuat animasi kartun Perancangan ini juga bertujuan…
PENGARUH FAKTOR-FAKTOR KUALITAS PROFESIONAL TERHADAP PENGEMBANGAN KUALITAS SI…
Sistem Informasi Akuntansi merupakan suatu koleksi sumber daya, seperti
manusia dan perlatan yang dirancang sedemikian rupa untuk mentransformasikan data
keuangan kedalam bentuk informasi yang kemudian dikomunikasikan untuk pengambilan
eputusan. Saat sekarang ini Sistem Informasi Akuntansi sudah menjadi bagian yang
sangat penting dalam proses akuntansi di dalam suatu perusahaan.
Sistem Informasi Akuntansi berkembang dengan pesat dewas ini, terjadi diseluruh
penjuru dunia yang ditand…
ANALISIS PERKEMBANGAN TRAKTOR TANGAN DAN ALAT PERONTOK (THRESHER) UNTUK PROD…
Dengan adanya teknologi alat dan mesin pertanian khususnya traktor tangan dan
juga thresher yaitu dapat meningkatkan produktifitas dan efisiensi di dalam bidang pertanian,
yang sangat berperan penting untuk meningkatkan nilai penghasilan produksi petani, dan
dapat juga menambah ketersediaan tenaga kerja yang terampil di kabupaten Pidie.
Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengkaji dan mengetahui pola
perkembangan alat dan mesin pertanian yang berupa trakto r tangan dan
threshe…