Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



SISTEM PENGOPERASIAN DAN PERAWATAN PLTMH KRUENG KALA LHOONG ACEH BESAR

MUHAMMAD IQBAL

Secara ilmiah tidak ada suatu produk buatan manusia yang tidak rusak, akan tetapi usia penggunaannya dapat diperpanjang dengan melakukan sistem pengoperasian yang baik dan perbaikan berkala yang disebut dengan perawatan atau pemeliharaan (maintenance). Perawatan atau pemeliharaan adalah suatu kombinasi dari berbagai tindakan yang dilakukan untuk menjaga agar peralatan atau masih selalu dalam kondisi baik. Perawatan yang dilakukan dengan nantinya akan dapat mengurangi atau megh…

PENGGUNAAN MESIN ASINKRON SEBAGAI GENERATOR PADA SISTEM ENERGI ANGIN

Muhammad Iqbal

Mesin asinkron merupakan mesin arus bolak-balik (ac) yang paling luas digunakan. Mesin asinkron sebagai generator jika dibandingkan dengan generator sinkron dipandang lebih ekonomis, dikarenakan harga murah dan mudah perawatan, serta banyak tersedia di pasaran. Saat mesin asinkron dioperasikan sebagai generator maka diperlukan arus eksitasi. Kapasitor merupakan sumber daya reaktif dan digunakan untuk membangkitkan arus eksitasi. Mesin asinkron …

RANCANG BANGUN SOUND EFEK SINTETIS SERUNE KALEE DAN RAPA'I DENGAN GITAR L…

Muhammad Iqbal

Berkembangnya era digital membuat pengolahan sinyal secara digital semakin mudah yang menghasilkan hasil dengan kualitas tinggi. Perkembangan ini memungk.inkan untuk membuat audio sintetis, sehingga sebuah audio dapat dihasilkan oleh sebuah alat saja. Musik merupakan salah satu bidang dimana penerapan audio sintetis banyak digunakan, Jadi tidak diperlukan banyak orang untuk memaink.an alat musik yang diinginkan. Alat musik yang paling sering dimainkan adalah gitar. Seurune…

KRITIK SOSIAL DALAM BUKU KUMPULAN PUISI PERKAMPUNGAN ORANG-ORANG MENUNDUK KAR…

MUHAMMAD IQBAL FAHIMY

Esensi karya sastra hadir di tengah-tengah masyarakat adalah sebagai penawaran atas permasalahan manusia dengan manusia, manusia dengan alam, ataupun manusia dengan Tuhannya (Nurgiyantoro, 2019:1). Oleh sebab itu, penelitian ini bertujuan untuk mendeskrisikan kritik sosial yang terdapat dalam buku kumpulan puisi Perkampungan Orang-Orang Menunduk karya Ricky Syah R sebagai bentuk tawaran dan inovasi sosial. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan k…

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI OUTCOME PASIEN CEDERA KRANIOSEREBRAL BERAT

Muhammad Iqbal Amin

Hampir 1.5 juta individu di Amerika serikat telah mengalarm cedera kranioserebral. Outcome penderita cedcra kraniosercbraJ sangatlah bervariasi scsuai dengan faktor-faktor yang dimilikinya. Semakin bertambahnya faktorIaktor tersebut, semakin tinggi pula resiko terhadap memburuknya outcome,bahkan meningkatkan resiko kematian. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasikan faktor-faktor yang mempengaruhi outcome pasien cedera kranioserebral berat di RSUD dr. Zainoel Abidin Banda Ace…

PRODUKTIVITAS BEBERAPA VARIETAS/GALUR PADI SERTA PERUBAHAN KESUBURAN TANAH SA…

Muhammad Iqbal

Tanaman padi (Oryza sativa L.) merupakan tanaman pangan yang telah menjadi makanan pokok lebih dari separuh penduduk dunia. Indonesia adalah salah satu negara yang lebih dari 95% penduduknya bergantung pada beras sebagai sumber makanan pokok, akan tetapi produksi padi di Indonesia masih fluktuatif sehingga belum mampu mencukupi permintaan akan kebutuhan beras di dalam negeri. Pemerintah Indonesia berupaya meningkatkan produksi padi melalui berbagai strategi, baik melalui upaya intensifikasi s…

HUBUNGAN ANTARA KOMUNIKASI VIRTUAL DAN KETERBUKAAN DIRI MAHASISWA DALAM HUBUN…

Muhammad Iqbal

Perkembangan zaman yang terus berkembang memiliki dampak signifikan pada dinamika keluarga, mendorong upaya orang tua untuk membentuk anggota keluarga menjadi individu yang cerdas. Banyak orang tua berusaha memberikan pendidikan terbaik bagi anak-anak mereka, bahkan rela terpisah demi masa depan yang lebih baik. Dalam era komunikasi virtual yang semakin meluas, interaksi jarak jauh antara orang tua dan anak menjadi semakin umum. Namun, pertanyaan muncul mengenai bagaimana komunikasi virtual m…

SINTESIS DAN IMOBILISASI KITOSAN-AG NPS DAN KITOSAN-ZNO NPS PADA BUTIRAN SILI…

Muhammad Iqbal Hidayat

Kualitas udara menjadi objek studi para peneliti di seluruh dunia sebagai akibat dari pertambahan jumlah penduduk dan aktivitasnya yang tidak terkendali yang menyebabkan pelepasan beberapa polutan seperti mikroorganisme. Upaya yang telah dilakukan pada penelitian ini adalah melakukan sintesis dan imobilisasi nanopartikel perak (Ag NPs) dan nanopartikel seng oksida (ZnO NPs) pada penyangga padat yaitu butiran silika gel beads putih berlapis kitosan (chi-SiG) sebagai kandidat filter udara antib…

  • Program Studi Doktor Matematika Dan Aplikasi Sains Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2023
  • Baca Selengkapnya

PENGATURAN OUTPUT SISTEM TURBIN ANGIN MENGGUNAKAN KONTROL PITCH ANGLE DENGAN …

MUHAMMAD IQBAL

ABSTRAK Kebutuhan energi listrik saat ini merupakan keperluan penting bagi masyarakat yang terus meningkat tiap tahunnya. Sumber daya pembangkit yang ada sekarang menggunakan bahan bakar fosil, yang memiliki dampak merugikan pada lingkungan karena polusi yang dihasilkannya berkontribusi pada pemanasan global. Oleh sebab itu, banyak upaya inovasi dalam menggunakan sumber energi terbarukan yang ramah lingkungan dan berkelanjutan. Salah satu contohnya adalah energi angin. Akan tetapi, …

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PENYEWA RUMAH KOS DALAM PERJANJIAN LISAN SEWA MEN…

Muhammad Iqbal

ABSTRAK Muhammad Iqbal 2023 PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PENYEWA RUMAH KOS DALAM PERJANJIAN LISAN SEWA MENYEWA (STUDI PENELITIAN DI GAMPONG LHEU BLANG KECAMATAN DARUL IMARAH KABUPATEN ACEH BESAR) Fakultas Hukum Universitas Syiah Kuala (vi,60), pp.,bibl. (A. Malik Musa, S.H., M.Hum) Sewa menyewa dapat dibuat secara tertulis maupun lisan sesuai dengan ketentuan Pasal 1338 ayat 1 KUH Perdata, “Semua perjanjian yang dibuat secara sah berlaku sebagai undang-undang bagi mereka yang mem…




    SERVICES DESK