Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



THE EFFECTS OF REWARDS AND PUNISHMENTS IN LEARNING ENGLISH (A QUALITATIVE STU…

Sri Ninda Khairun Nisa

Judul : Pengaruh Reward dan Punishment dalam Pembelajaran Bahasa Inggris (Survei Studi di SMPN 18 Banda Aceh) Hukuman dan Hadiah dikenal sebagai cara untuk menjaga aktivitas kelas dan meningkatkan motivasi belajar siswa. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis reward dan punishment yang diterapkan di SMPN 18 Banda Aceh. Selain jenisnya, penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui pengaruh reward dan punishment. Data diperoleh dengan menggunakan dua jenis instrum…

ANALISA PENERAPAN PSAK NO.46 AKUNTANSI PAJAK PENGHASILAN PADA PT. TASPEN (PER…

Khairun Nisa

Penelitian ini dilakukan pada PT TASPEN (Persero) Banda Aceh. Dengan tujuan untuk mengetahui bagaimanakah penerapan pengukuran dan penyajian Pajak Penghasilan yang dilakukan oleh PT TASPEN (Persero) Banda Aceh. Metode penulisan skripsi ini menggunakan metode deskriptif dan data-data diperoleh melalui penelitian lapangan dan tanya jawab secara. langsung dengan staf atau karyawan pada PTTASPEN (Persero) Banda Aceh. Tujuan pengukuran dan penyajian Pajak Pengh…

PENGARUH PROFITABILITAS, POSLSI KAS, DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP KEBI…

Khairun Nisa

Kebijakan dividen (dividend policy) merupakan suatu kebijakan yang ditempuh perusahaan untuk menetapkan perbandingan antara laba yang dibagikan dalam bentuk dividen dan laba yang ditahan untuk investasi perlunasan dan pertumbuhan perusahaan di masa yang akan datang. Kebijakan dividen dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor, yaitu profitabilitas, posisi kas, dan kepemilikan manajerial. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh profitabilitas, posisi kas, …

OPTIMALISASI PEMBELAJARAN FISIKA MELALUI MODELPJBL- STEM UNTUK MENINGKATKAN K…

Khairun Nisah

Pembelajaran fisika merupakan mata pelajaran yang kompleks dan membutuhkan pemahaman yang luar biasa. Berdasarkan hasil wawancara di SMAN 4 DKI Jakarta, di Banda Aceh, belum pernah dilakukan tes keterampilan berpikir kritis dan belum ada pembelajaran yang mengarah pada keterampilan tersebut serta kurangnya tanggung jawab siswa dalam mengikuti pelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengoptimalkan pembelajaran fisika melalui model PjBL-STEM (Project-Based Learning-Science, Technology, Engin…

ANALISIS PERFORMANSI INTERKONEKSI PSTN KE GSM DALAM MELAYANI SUATU PANGGILA…

Khairun Nisak

lnterkoneksi PSTN ke GSM merupakan masalah yang sangat menentukan dalam melakukan suatu proses panggilan. Interkoneksi adalah keterhubungan antara jaringan telekomunikasi dan penyelenggara jaringan telekomunikasi yang berbeda sehingga memungkinkan mengalirnya traffic dari satu jaringan ke jaringan lainnya untuk dapat melakukan suatu proses panggilan. Dalam melakukan suatu proses panggilan diperlukan adanya …

KEANEKARAGAMAN INSEKTA PERMUKAAN TANAH DI PERKEBUNAN JAMBU KRISTAL (PSIDIUM G…

Khairun Nisa

Tanah merupakan medium tempat hidupnya berbagai makhluk hidup, salah satunya adalah insekta permukaan tanah. Keanekaragaman insekta permukaan tanah pada suatu ekosistem dipengaruhi oleh faktor lingkungan, dan aktivitas manusia dalam mengelola tanah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui spesies insekta permukaan tanah, tingkat keanekaragaman spesies dan peranannya di perkebunan jambu kristal Desa Kupula Tanjong, Kecamatan Padang Tiji, Kabupaten Pidie. Penelitian ini menggunakan pendekatan…

IMPLEMENTASI MODEL KOOPERATIF TIPE THINKING ALOUD PAIRY PROBLEM SOLVING (TAP…

Khairun Nisa

Penelitian ini bertujuan untuk melihat adanya peningkatan kemampuan berpikir kritis dan kemampuan pemecahan masalah pada pembelajaran fisika melalui penerapan model kooperatif tipe Thinking Aloud Pairy Problem Solving (TAPPS). Penelitian ini dilakukan pada semester genap tahun ajaran 2022/2023 di SMA Negeri 1 Krueng Barona Jaya. Jenis penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan metode Quasi Eksperimental Design. Desain penelitian yang digunakan pada pene…

IDENTIFIKASI FAKTOR-FAKTOR KESUKSESAN PADA PELAKSANAAN PROYEK KONSTRUKSI GEDU…

Khairun Nisak

Kesuksesan dalam proyek konstruksi merupakan hasil akhir yang dapat dilihat berdasarkan tepat waktu, tidak melebihi anggaran yang ditetapkan dan kualitas terpenuhi. Dalam proses pelaksanaan proyek unsur tersebut saling berinteraksi satu sama lain. Untuk dapat menghasilkan proyek yang sukses dan baik secara kualitas, biaya dan waktu salah satu cara yang dapat di lakukan adalah dengan menerapkan manajemen proyek yang baik. Jika salah satunya tidak terpenuhi maka proyek tersebut belum sepenuhnya…

HUBUNGAN PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG TANDA GEJALA PASIEN CARDIAC ARREST DENGA…

Khairun Nisa

Penyakit jantung merupakan angka kematian paling tinggi di Indonesia, sehingga memerlukan perhatian khusus untuk meningkatkan pengetahuan. Maka perawat dituntut untuk memiliki pengetahuan terkait tanda dan gejala serta penanganan dalam mengatasi serangan cardiac arrest. Banyak pasien mengalami kematian klinis, kematian klinis merupakan kematian fungsi susunan saraf pusat, sistem kardiovaskuler dan sistem pernapasan yang tidak dapat ditangani dengan cepat dan tepat akhirnya mengalami kematian …

MANIFESTASI KLINIS KELAINAN KULIT AKIBATRNPEMAKAIAN MASKER SEBAGAI ALATRNPELI…

KHAIRUN NISA

ABSTRAK Corona Virus Diesease 2019 (COVID-19) masih menjadi masalah yang serius di dunia dengan berbagai varian corona baru yang bermutasi. Masker adalah salah satu Alat Pelindung Diri (APD) yang berperan dalam pencegahan transmisi COVID-19 yang mana ia mampu menyaring partikel yang mengandung virus. Penggunaan APD, khususnya masker, pada dokter muda telah menjadi kewajiban dan disesuaikan dengan standar pemakaian masker pada tenaga Kesehatan. Pemakaian masker dalam jangka panjang pada…




    SERVICES DESK