Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



ANALISIS RISIKO PERBANKAN PADA BANK UMUM KONVENSIONAL YANG TERDAFTAR DI BURSA…

Aulia Hidayat

Tujuan Penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis perbedaan risiko kredit, risiko likuiditas, dan risiko operasional Bank Umum Konvensional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia scbclum dan setelah Krisis Finansial Global 2008. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah verificative (hypothesis testing) research. Dengan menggunakan metode sensus dan balanced panel data, ada 80 observasi bank yang memenuhi kriteria populasi. Jenis data yang …

KAJIAN PEMANFAATAN JAMINAN SEBAGAI SALAH SATU METODA PENGALIHAN RISIKO PADA P…

Topan

Industri konstruksi merupakan proyek yang spesifik karena bersifat temporal (proyek) dengan sekala besar maupun kecil, dan pada umumnya mempunyai risiko yang sangat tinggi. Timbulnya risiko pada proyek konstruksi dapat diakibatkan oleh adanya masalah pada desain dan dokumentasi, keadaan alam, masalah pada saat pelaksanaan pekerjaan, masalah akibat suatu kebijaksanaan pemerintah, masalah yang berhubungan dengan situasi ekonomi dan lain-lain. Dalam hal ini perlu dilakukan kajian pemanfaa…

GAMBARAN MANAJEMEN RISIKO DI POLI GIGI RSUDZA BANDA ACEH TAHUN 2012

Aziz Naini

ABSTRAK Nama : Aziz Naini Program Studi : Kedokteran Gigi Judul Skripsi : Gambaran Manajemen Risiko Di Poli Gigi RSUDZA Banda Aceh tahun 2012 Manajemen risiko merupakan cara untuk meminimalkan dan menghindari risiko medis, risiko properti, risiko citra & reputasi dan risiko hukum sehingga dapat meningkatkan mutu pelayanan kesehatan. Salah satu bidang pelayanan kesehatan adalah pelayanan kesehatan gigi dan mulut yang dilaksanaka…

MANAJEMEN RISIKO USAHA COFFEE CHEESE ROLL DI BANDA ACEH

AFRIZA FARHAN HASAN

RINGKASAN Dalam menjalankan suatu bisnis pasti terdapat risiko dan ketidakpastian. Akan tetapi hal ini berbanding terbalik pada perilaku pelaku bisnis yang menginginkan kepastian dalam menjalankan bisnis. Pertanda adanya risiko pada kegiatan bisnis ialah terjadi naik turunnya beberapa hal seperti ketidakstabilan produksi, harga atau pendapatan yang didapat dari para pembuat keputusan. Pembuat keputusan perlu melakukan penilaian tingkat risiko pada bisnisnya upaya menentukan strategi untuk me…

ANALISIS RISIKO INDUSTRI NILAM MENGGUNAKAN SUPPLY CHAIN OPERATION REFERENCE (…

Richi Gunawan

Provinsi Aceh merupakan sebuah provinsi yang memiliki potensial sumber daya alam yang sangat melimpah, terutama dari sektor hasil pertanian. Salah satunya adalah tanaman nilam yang dapat diolah menjadi barang yang bernilai ekonomis, yaitu minyak nilam. Sebagian besar masyarakat Aceh berprofesi sebagai petani, khususnya di Kabupaten Aceh Jaya. Saat ini, petani di Aceh Jaya sedang gencar melakukan budidaya tanaman nilam. Namun, sejauh ini hasil produksi nilam masih belum maksimal serta masih me…

MANAJEMEN RISIKO OPERASIONAL MENGGUNAKAN METODE FAILURE MODE AND EFFECTS ANAL…

Fadhillah

Manajemen risiko merupakan penerapan ilmu manajemen umum yang berhubungan dengan beberapa kegiatan yang menyebabkan risiko, penerapannya dapat membantu suatu perusahaan dalam mengelola risiko. PT Lhoknga Beton merupakan perusahaan konstruksi yang memproduksi beton siap pakai. Pada perusahaan masih terdapat beberapa risiko yang mengganggu proses produksi. Untuk mengelola risiko tersebut maka dilakukan penerapan manajemen risiko operasional dengan menggunakan metode Failure Mode Effect An…

ANALISA SUPPLY CHAIN RISK MANAGEMENT MENGGUNAKAN METODE FAILURE MODE AND EFFE…

Dira Farhani

Supply chain risk management merupakan kolaborasi industri dengan mitra dalam konsep supply chain untuk menerapkan proses manajemen risiko dalam menangani munculnya risiko dan ketidakpastian yang disebabkan oleh aktivitas logistik atau sumber daya lainnya dalam supply chain. Setiap industri pasti memiliki risiko, begitu pula dengan Koperasi Baitul Qiradh Baburrayyan yang merupakan koperasi yang bergerak dibidang pengolahan dan pendistribusian biji kopi Gayo terbesar di Aceh tengah. Untuk meme…

ANALISIS MANAJEMEN PEMBINAAN SEPAKBOLA KLUB KARYA UTAMA LAMREUNG

MUHAMMAD RIDHA

ABSTRAK Muhammad Ridha.2018. Analisis Manajemen Pembinaan Sepakbola Klub Sepakbola Karya Utama Lamreung. Skripsi, Program Studi Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala. Pembimbing: (1) Dr. Mansur, M.Kes., (2) Dr. Sukardi Putra, M.Kes Kata kunci : Manajemen Pembinaan, Sepakbola Penelitian ini dilatarbelakangi dengan tidak adanya peningkatan prestasi yang dicapai oleh klub PS Karya Utama. Adanya penurunan prestasi k…

  • FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2019
  • Baca Selengkapnya

MANAJEMEN RISIKO PRODUK GADAI EMAS PADA PT. BANK ACEH SYARIAH KANTOR PUSAT OP…

ANGGA FIRDAUS

  • FAKULTAS EKONOMI BISNIS UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2019
  • Baca Selengkapnya

ANALISIS KEBIJAKAN MANAJEMEN RISIKO BENCANA PEMERINTAH KABUPATEN BENER MERIAH…

Rizki Wan Okta B

ABSTRAK Penelitian yang berjudul “Kebijakan Manajemen Risiko Bencana Pemerintah Kabupaten Bener Meriah dalam Upaya Pengurangan Risiko Bencana Gunung Api Burni Telong” bertujuan untuk menganalisis sejauhmana kebijakan manajemen risiko bencana Pemerintah Kabupaten Bener Meriah dalam upaya pengurangan risiko bencana Gunung Api Burni Telong dan memberikan rekomendasi untuk upaya pengurangan risiko bencana erupsi Gunung Api Burni Telong. Desain penelitian ini adalah deskriptif kualitatif ya…

  • Program Studi Magister Ilmu Kebencanaan Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - NULL
  • Baca Selengkapnya



    SERVICES DESK