Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

GAMBARAN HISTOLOGIS PARU-PARU DAN JANTUNG TIKUS (RATTUS WISTAR) PADA BERBA…

Nelva Yunita

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran histologis paru-paru dan jantung tikus (Rattus wistart pada berbagai tingkatan umur, dengan mengamati jumlah sel yang mengalami degenerasi dan nekrosa serta kandungan butir glikogen pada sel otot jantung. Penelitian menggunakan rancangan acak lengkap yang terdiri dari 9 perlakuan, yaitu umur 0, 2, 4, 6, 8, 10, 12, 14 dan 16 bulan, masing-masing perlakuan diulang sebanyak tiga kali. Pembuatan sediaan histologis menggunakan me…

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK BIJI PUTAT AIR (BARRINGTONIA RACEMOSA) TERHADAP HI…

Lia Angelina Surbakti

Penelitian ini bertujuan untuk untuk melihat histomorfometri dari tubulus seminiferus testis tikus putih (Rattus norvegicus) yang dipaparkan asap rokok setelah pemberian ekstrak biji putat air (Barringtonia racemosa). Sebanyak 25 ekor tikus putih (Rattus novergicus) strain Wistar, berjenis kelamin jantan, usia 3-4 bulan dengan bobot 180-200 gram, dibagi secara acak menjadi 5 kelompok perlakuan, masing-masing 5 ekor : kelompok kontrol negatif (KN): tikus normal tanpa dipaparkan asap rokok dan …

PERBANDINGAN GAMBARAN HISTOPATOLOGI PARU TIKUS (RATTUSNORVEGICUS) STRAIN WIST…

Fitra Habibullah

Asaprokokmengandunglebihdariempatribukomponenzatkimia yang bersifatkarsinogenik, sitotoksik, antigenik, danmudahbermutasi.Berbagaiupayatelahdilakukanuntukmengurangibahaya yang terkandungdalamasaprokoksepertipenggunaanrokokherbal. Rokok herbal adalah rokokberbahan dasar tembakau dan bahan tambahan alami seperti madu, daun teh hijau, dan daun sirih. Belumadapenelitian yang mengungkapkanpengaruhrokok herbal terhadapparu.Tujuandaripenelitianini untukmengetahuigambaranhistopatologiparutikus yang d…

PERBANDINGAN HISTOPATOLOGI GINJAL TIKUS GALUR WISTAR (RATTUS NORVEGICUS) TERH…

Achmad Juanda

Kandungan kimia di dalam rokok memiliki efek dapat mengubah sifat sel (mutagenik), memicu timbulnya kanker (karsinogenik) serta beracun (toksik) bagi tubuh. Penggunaan rokok konvensional dapat menyebabkan kerusakan glomerulus dengan terbentuknya jaringan parut pada bagian glomerulus ginjal yang membentuk glomerulosklerosis, kerusakan pada tubulointerstisial, serta kerusakan vaskularisasi interstisial ginjal melalui mekanisme akut dan kronik. Rokok herbal dipercaya lebih aman dibandingkan deng…

PENGARUH PENGAPLIKASIAN EKSTRAK PEPAYA (CARICA PAPAYA) TERHADAP PENYEMBUHAN L…

Dinni

Luka adalah rusaknya kesatuan/komponen jaringan, dimana secara spesifik terdapat substansi jaringan yang rusak atau hilang, baik kerusakan kontinuitas kulit, mukosa membran dan tulang atau organ tubuh lain. Ekstrak pepaya yang diperoleh dengan metode maserasi mengandung enzim papain, flavonoid, saponin dan alkaloid, yang bersifat sebagai antiinflamasi, zat astringent, vasodilatator, antioksidan, analgesik, antifungal, antibakteri dan peningkatan pembentukan kolagen. Penelitian ini bertujuan u…

UJI AKTIVITAS EKSTRAK DAUN BINAHONG (ANREDERA CORDIFOLIA (TEN) STEENIS) TERHA…

Fanny Eprilia Tika

Daun binahong dapat menyembuhkan berbagai jenis penyakit. Salah satu penyakit yang dapat disembuhkan adalah hiperlipidemia. Telah diketahui bahwa daun binahong (Anredera cordifolia (Ten) Steenis) mengandung steroid, terpenoid, saponin dan flavanoid. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efek ekstrak etanol 70% daun binahong dalam menurunkan kadar kolesterol total dan mengetahui aktivitas daun binahong dalam menurunkan kadar kolesterol total darah pada tikus putih. Penelitian ini dibag…

PENGARUH EKSTRAK DAUN BELUNTAS (PLUCHEA INDICA LESS.) TERHADAP KUALITAS SPERM…

Dedi Trisasongko

ABSTRAK Dalam penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ekstrak daun beluntas (Plucchea indica Less.) dalam berbagai dosis terhadap kualitas spermatozoa (motilitas dan viabilitas). Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental yang menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terbagi atas kelompok P0 sebagai kontrol negatif (diberi placebo) dan kelompok P1 (diberi ekstrak daun beluntas dosis 1% /ekor/hari), kelompok P2 (diberi ekstrak daun beluntas dosis 10%/ekor/hari) dan …

STUDI KOMPARATIF BERAT TESTIS, EPIDIDIMIS DAN KELENJAR ASESORIS PADA TIKUS (R…

Rizky Ardyes

Penelitian ini bertujuan mengetahui perbedaan berat testis, epididimis dan kelenjar asesoris tikus strain Wistar dan Sprague-Dawley. Sebanyak 10 ekor tikus (Rattus norvegicus) jantan strain Wistar dan 10 ekor strain Sprague-Dawley berumur lima bulan diadaptasikan selama 45 hari di dalam kandang berbeda dengan pemberian pakan yang sama dan minum secara ad libitum. Kemudian pada hari ke-46 sampai hari ke-50, diambil masing-masing dua ekor strain Sprague-Dawley dan Wistar setiap harinya unt…

PERSENTASE ABNORMALITAS SPERMATOZOA PADA DUA STRAIN TIKUS SPRAGUE DAWLEY DAN …

ROBI NOFRIA MISKA, S.KH

PERSENTASE ABNORMALITAS SPERMATOZOA PADA DUA STRAIN TIKUS SPRAGUE DAWLEY DAN WISTAR ABSTRAK ????Penelitian ini bertujuan mengetahui perbandingan persentase abnormalitas spermatozoa dua strain tikus Sprague Dawley dan Wistar. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 20 ekor tikus laboratorium (Rattus norvegicus) jantan berumur lima bulan yang terdiri atas 10 strain Sprague Dawley dan 10 strain Wistar. Pada hari pertama sampai hari ke-45 kedua strain tikus diadaptasikan terhada…

PERSENTASE SPERMATOZOA HIDUP PADA TIKUS WISTAR DAN SPRAGUE-DAWLEY

Indra Saputra Simbolon

PERSENTASE SPERMATOZOA HIDUP PADA TIKUS WISTAR DAN SPRAGUE- DAWLEY ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menentukan dan membandingkan persentase spermatozoa hidup dari kauda epididimis pada tikus strain Wistar dan Sprague-Dawley. Dua puluh ekor tikus jantan (Rattus norvegicus) yang terdiri dari 10 ekor strain Wistar dan 10 ekor strain Sprague-Dawley berumur 5 bulan digunakan dalam penelitian ini. Pada saat berumur 2,5 bulan seluruh tikus diadaptasikan selama 75 hari di dalam kandang dan d…


    SERVICES DESK