PENGARUH SIKAP, KETRAMPILAN DAN PENGETAHUAN KARYAWAN TERHADAP PENINGKATAN PR…
Pengelolaan sumber daya manusia di dalam organisasi atau perusahaan haruslah dilakukan secara tepat dan sebaik mungkin. Dengan pengelolaan sumber daya manusia yang baik dan tepat, akan tercipta tenaga kerja atau karyawan yang memiliki kualitas yang baik, yang mampu mengelola dan menggerakkan faktor-faktor produksi yang dirniliki dengan baik, efektif dan efisien. Pada gilirannya tujuan organisasi/perusahaan yang telah ditetapkan sebelumnya dapat tercapai.
Tujuan …
PENGARUH DESAIN ORGANISASI TERHADAP TINGKAT STRES KARYAWAN KANTOR TELKOM NAN…
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui berapa besar pengaruh desain organisasi terhadap tingkat stres karyawan Kantor Telkom Nanggroe Aceh Darussalam Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai Kantor Telkom Nanggroe Aceh Darussalam sebanyak 60 orang. penarikan sampel dilakulan dengan menggunak.an metode Corvinenee Sampling terhadap 35 karyawan
Hasil penelitian menunjukakan bahwa variabel desain organisasi memiliki keeratan hubungannya terhad…
PENGARUH KOMITMEN TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI DINAS PRASARANA WILAYAH …
Penelitian ini merupakan studi empris mengena pengaruh komitmen terhadap prestasi kerja Pegawai Dias Prasarana Wilayah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh kemauan, kebangaan dan kesetiaan terhadap prestasi kerja pegawai pada Dinas Prasarana Wilayah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam. Diharapkan penelitian ini akan dapat memberikan sumbangan pemikiran yang bermanfaat bag semua pihak baik pemerintah, masyarakat maupun p…
PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN PT. SOCFINDO PERKEB…
Penelitian ini dimaksudkan untuk mengkaji terhadap pemberian kompensasi epada karyawan untuk meningkatkan motivasi kerja. Kompensasi yang diberikan kepada karyawan secara adil dan layak agar kepuasan karyawan dapat terpenuhi dan akan menimbulkan semangat kerja para karyawan sehingga motivasi kerja akan meningkat.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahi sistem komnpensasi yang ditetapkan perusahaan dan jenis-jenis kompensasi yang diberikan perusaha…
HUBUNGAN ORIENTASI KEPEMIMPINAN STRUKTUR INISIASI DAN KONSIDERASI DENGAN KEPU…
Kepemimpinan merupakan faktor utama yang menentukan apakah suatu perusahaan atau organisasi dapat mencapai tujuan yang telah ditetapkan melalui sejumlah cara yang mampu mempengaruhi proses aktivitas. Tanpa kepemimpinan sebuah organisasi hanya terdiri dari sekumpulan orang-orang bingung yang tidak tahu arah dan fungsinya dalam menjalankan organisasi.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan berorientasi tugas dan kepemimpinan berorientasi karyawan terhad…
PENGARUH HOPE DAN CAREER IDENTITY TERHADAP TURNOVER INTENTION YANG DIMEDIASI …
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Hope dan Career Identity terhadap Turnover Intention dengan mempertimbangkan peran mediasi Job Satisfaction. Penelitian kuantitatif dilakukan melalui survei terhadap 109 perawat sebagai sampel. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner berbasis skala Likert dan dianalisis dengan Hierarchical Regression Linear serta uji mediasi metode Baron dan Kenny. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Hope dan Career Identity berpengaruh negatif signifikan ter…
PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP MOTIVASI KERJA PEGAWAI MEDIS RUMAH SAKIT U…
Penelitian ini merupakan laporan ilmiah mengenai Pergaruh kepuasan kerja Terhadap Motivasi kerja pegawai Medis Rumah Sakit Umum Sigli. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pegaruh factor financial. psikologis, social, fisik terhadap kepuasan kerja diharapkan penelitian ini dapat menjadi sumbangan pemikiran bagi semua pihkl yang terkait dengan ruang lingkup penelitian ini.
Dari jumlah 118 pegawai medis yang bekerja di Rumah Sakit …
PENGARUH FAKTOR-FAKTOR SEMANGAT KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI KANTOR…
Permasalahan dalam penelitian. ini yaitu bagaimanakah pengaruh faktor-faktor semangat kerja terhadap prestasi kerja pegawai Kantor Perindustrian dan Perdagangan Aceh Timur, sementara tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh faktor- faktor semangat kerja terhadap prestasi kerja pegawai Kantor Perindustrian dan Perdagangan Aceh Timur, alat ukur yang digunakan untuk menjawab permasalahan adalah regresi linear berganda.
Dari hasil …
PENGARUH INSIDER OWNERSHIP, STRUKTUR MODAL DAN RISIKO PASAR TERHADAP KEBIJAK…
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh insider ownership, struktur modal dan risiko pasar bail secara simultan maup secara parsial terhadap kebijakan dividen yang digambarkan oleh dividend payout ratio pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efeke Indonesia selama periode 2006 2009, Penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi berganda dengan menggunakan data sekunder. Samnpel dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan teknik purpo…
HUBUNGAN ANTARA KEPUASAN KERJA DENGAN KOMITMEN DOSEN FAKULTAS PERTANIAN UNIVE…
ABSTRAK
Secara teoritis tinggi rendahnya komitmen kerja pegawai terkait erat dengan kepuasan kerja pegawai tersebut. Pegawai yang memiliki kepuasan kerja yang tinggi akan cenderung memiliki komitmen yang kuat terhadap instansi tempat bekerja Sebaliknya pegawai yang merasa tidak puas dalam bekerja. akan cenderung memiliki komitmen yang rendah pula Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan yang signifikan antara kepuasan kerja dengan komitmen dosen Fakultas Pertan…