Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
KORELASI FAKTOR-FAKTOR PREDISPOSISI PERBAIKAN FUNGSI GINJAL PADA PASIEN ACUTE…
dr. Lea Darman Husein
Latar Belakang: Perbaikan fungsi ginjal pada pasien acute kidney injury (AKI) pasca obstruksi post renal tidak selalu tercapai dan merupakan salah satu faktor risiko menuju penyakit ginjal kronik. faktor-faktor yang mempengaruhi perbaikan fungsi ginjal antara lain durasi gejala, stadium AKI dan derajat hidronefrosis. Tujuan Penelitian: Mengetahui korelasi faktor-faktor predisposisi perbaikan fungsi ginjal pada pasien AKI pasca obstruksi postrenal. Bahan dan Metode Penelitian: Penelitian ana…
- Program Pendidikan Dokter Spesialis-I Ilmu Bedah Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2018
- Baca Selengkapnya