Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) UNTUK PENGELOLAAN DAERAH IRIGASI KR…

Hendra Marsidi

Usaha pengelolaan Daerah Irigasi dapat disimulasikan sebagai pendekatan suatu sistem yaitu skenario yang diformulasikan dari masi ng-masing parameter yang akan ditampilkan. Pendekatan sistem ini dapat diaplikasikan melalui Sistem Informasi Geografis (SIG). Sistem Informasi Geografis adalah seperangkat alat untuk mengoleksi, mentransformasi dan menampilkan data ke ruangan yang ada di permukaan bumi yang digunakan untuk tujuan tertentu. Tujuan penelitian ini adalah menganali…

SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS DAYAH BERBASIS WEBGIS DI KABUPATEN ACEH BESAR

Nisa Fakhira

Dayah merupakan suatu lembaga pendidikan Islam bersifat tradisional yang populer di seluruh penjuru Aceh. Kabupaten Aceh Besar salah satu Kabupaten terbesar di Aceh memiliki dayah berjumlah banyak dan tersebar menyeluruh. Informasi keberadaan dayah di Kabupaten Aceh Besar masih sedikit diketahui oleh masyarakat, dikarenakan data yang kurang lengkap merupakan faktor terbesar informasi dayah tidak tersebar merata, sehingga masyarakat kesulitan dan terkendala dalam mencari fasilitas yang ters…

PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) DALAM ANALISIS KERENTANAN PESISI…

NASYWA KHANSA PUTRI

Kerentanan sosial ekonomi di pesisir wilayah Barat Kabupaten Aceh Jaya merupakan isu krusial, mengingat ketergantungan masyarakat setempat terhadap sumber daya alam pesisir dan laut. Penelitian ini bertujuan menganalisis kerentanan pesisir ditinjau dari pendekatan sosial ekonomi di pesisir wilayah Barat Kabupaten Aceh Jaya menggunakan Sistem Informasi Geografis (SIG). Metodologi yang digunakan adalah pendekatan deskriptif kuantitatif dengan pengumpulan data primer melalui survei lapangan dan …

ANALISIS PERUBAHAN BENTUK KOTA BANDA ACEH DENGAN MENGGUNAKAN GEOGRAPHIC INFOR…

Siti Rahmah

Perkembangan Kota Banda Aceh telah menjadikan pertumbuhan penduduk meningkat. Akibat laju pertumbuhan perumahan semakin meningkat, mengakibatkan pembangunan yang tidak terstruktur di daerah pinggiran kota (urban sprawl). Kecamatan Meuraxa sebagai kawasan pinggiran Kota Banda Aceh juga mengalami perkembangan fisik. Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan urban sprawl di Kecamatan Meuraxa Kota Banda Aceh dan menganalisis pengaruh urban sprawl t…

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS BIOTA LAUT BERBASIS WEB UNTUK PERAI…

Muhajir

Pesisir laut pulau Sabang menyimpan bermacam-macam flora dan fauna laut seperti bentos, planton, ikan, alga, karang dan banyak biota lainnya. Pemanfaatan dan pengembangan ekosistem biota laut di kawasan Sabang harus dikelola dan direncanakan secara terpadu dengan manajemen yang rasional. Sistem Informasi Geografi (SIG) sebagai suatu sistem berbasis komputer dengan kemampuan untuk menangani data bereferensi geografis sangatlah tepat untuk diterapkan. Penelitian…

APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI KECELAKAAN LALU LINTAS DI…

Farah Anisa Balqis

ABSTRAK Kecelakaan adalah serangkaian kejadian yang tidak terjadi secara kebetulan, tetapi kejadian yang disertai suatu penyebab yang dapat dicari tahu solusinya, sehingga bisa dilakukannya tindakan preventif. Kepekaan masyarakat, khususnya di kota Banda Aceh dan sekitarnya terhadap permasalahan lalu lintas saat ini sangatlah kurang hal tersebut menjadikan masyarakat menjadi kurang disiplin dalam berkendara di lalu lintas. Penelitian ini sendiri bertujuan untuk membangun website Sistem Infor…

ANALISIS DAERAH RAWAN LONGSOR MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) DI…

SUKRIZAL

ABSTRAK Bahaya longsor di Kabupaten Gayo Lues tersebar di seluruh kecamatan dengan berbagai karakteristik yang mempengaruhinya, dan berbagai parameter yang membuat kerawanan longsor tersebut semakin tinggi, serta berdampak pada social ekonomi dan tata pola ruang serta struktur ruang wilayah kabupaten tersebut. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi dan memetakan karakteristik wilayah yang pernah longsor, tingkat kerawanan longsor dan kajian rancangan tata ruang wilayah (RTRW) keduduk…

  • Program Studi Magister Ilmu Kebencanaan Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2019
  • Baca Selengkapnya

PEMETAAN RISIKO BANJIR BANDANG DI KECAMATAN LAWE SIGALA-GALA KABUPATEN ACEH T…

SUCI ANANDA

ABSTRAK Banjir bandang merupakan banjir dengan debit air sangat besar yang datang secara tiba-tiba. Tahun 2017, Kecamatan Lawe Sigala-gala termasuk daerah terdampak banjir bandang di Kabupaten Aceh Tenggara, perlu dilakukan penelitian dengan memetakan daerah berpotensi ancaman, kerentanan dan risiko banjir bandang guna meminimalisir risiko bencana banjir bandang. Penelitian dilakukan menggunakan perangkat lunak ArcGIS DESKTOP dengan metode skoring dan pembobotan terhadap parameter. Parameter…

AUTO GEOPROCESSING PEMETAAN DAERAH RAWAN BANJIR BERBASIS GEOGRAPHIC INFORMATI…

NIZAR PURNAMA

Banjir merupakan bencana alam yang besar, cuaca ekstrim yang sering terjadi di seluruh dunia menyebabkan frekuensi banjir terus meningkat. Kerusakan akibat bencana banjir semakin meluas sehingga menjadi masalah global untuk bisa mengurangi korban jiwa dan kerugian secara ekonomi. Pemetaan daerah rawan banjir merupakan salah satu solusi dalam mitigasi bencana banjir. Penelitian-penelitian sebelumnya pemetaan daerah rawan banjir dilakukan secara konvensional sehingga membutuhkan waktu yang lama…

  • Program Studi Magister Teknik Elektro Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2018
  • Baca Selengkapnya

PEMETAAN KAWASAN RAWAN BANJIR MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS DI DAERA…

EFRIANSES F.H. SINAGA

Banjir merupakan fenomena alam yang biasa terjadi disuatu daerah atau kawasan yang dilalui oleh aliran sungai. DAS Deli merupakan DAS di Provinsi Sumatera Utara dengan luas 47.298,01 Ha. Secara administrasi DAS Deli berada pada 3 (tiga) Kabupaten yaitu Kabupaten Karo, Kabupaten Deli Serdang dan Kota Medan. Banjir yang sering terjadi salah satunya penyebabnya adalah akibat kerusakan DAS Deli. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi dan memetakan kawasan rawan banjir di DAS De…


    SERVICES DESK