FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR MEREK HONDA …
Juryadi
ABSTRAK Secara teoritis, faktor budaya, sosial, pribadi dan faktor psikologi dapat mempengaruhi keputusan pembelian konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh faktor budaya, sosial, pribadi dan faktor psikologis terhadap keputusan pembelian sepeda motor merek honda dikalangan mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Syiah Kuala. Responden penelitian adalah sebanyak 100 orang mahasiswa ekstensi yang diambil secara purposive sampling. Pengumpu…
- Fakultas Ekonomi, Banda Aceh - 2006
- Baca Selengkapnya