Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

ANALISIS PENGETAHUAN DAN KESADARAN TERHADAP PERILAKU MASYARAKAT DALAM PENGELO…

Putri Eka Sari

Latar Belakang : Berdasarkan data tahun 2018 sampai 2022 produksi sampah di Kota Banda Aceh terus meningkat setiap tahunnya. Peningkatan jumlah sampah di kota banda aceh pada tahun 2018 sekitar 66.323,92 ton dan bergerak naik menjadi 87.377,19 pada akhir tahun 2022. Untuk menganalisis permasalahan tersebut, dalam penelitian ini menggunakan variable demografi (jenis kelamin, usia, Pendidikan dan pekerjaan) serta dua variabel utama yaitu pengetahuan dan kesadaran. Tujuan penelitian Mengetahui h…

  • Fakultas Kedokteran Magister Kesehatan Masyarakat, Banda Aceh - 2023
  • Baca Selengkapnya

PENGARUH PELAYANAN PUBLIK DI MASA PANDEMI COVID-19 TERHADAP KEPUASAN MASYARAK…

PENDRY SASTRA ISMAIL

Pelayanan publik pada pusat kesehatan masyarakat (puskesmas) merupakan suatu hal yang sangat penting sesuai dengan undang-undang No. 36 Tahun 2009.Survei kepuasan masyarakat pada Puskesmas Lampaseh Kota Banda Aceh yang dilakukan oleh pemerintah Kota Banda Aceh pada tahun 2020 mendapatkan skor 79,85 dengan nilai B, merupakan nilai terendah dari puskesmas - puskesmas lain di kota Banda Aceh.Penelitian ini bertujuan untuk memahami bagaimana pengaruh kualitas pelayanan publik di masa pandemi COVI…

PELAKSANAAN PROGRAM USAHA KESEHATAN SEKOLAH (UKS) DI PUSKESMAS KOTA BANDA ACEH

Ervina

PROGRAM STUDI MAGISTER KEPERAWATAN FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA BANDA ACEH Ervina 1409200180003 Pelaksanaan Program Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) Di Puskesmas vii + V BAB + 79 Halaman + 7 Tabel + 1 Skema + 11 Lampiran Abstrak Pelaksanaan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) di Sekolah Dasar diharapkan mampu menjadi salah satu wadah dalam meningkatkan kemampuan dan keterampilan peserta didik dalam rangka membentuk perilaku hidup sehat. Pelaksanaan UKS belum dap…

  • Program Studi Magister Keperawatan Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2019
  • Baca Selengkapnya

HUBUNGAN PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) DENGAN KEPUASAN PASIEN PAD…

NURUL HADI

HUBUNGAN PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) DENGAN KEPUASAN PASIEN PADA PELAYANAN DI PUSKESMAS KOTA BANDA ACEH Oleh: Nurul Hadi NIM: 1309200180013 Komisi Pembimbing: Dr. dr. Syahrul,Sp.S (K) Dr. Hermansyah, SKM., MPH ABSTRAK Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) merupakan jaminan perlindungan kesehatan yang diselenggarakan oleh Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan agar peserta memperoleh manfaat pemeliharaan kesehatan. Program JKN mengatur …


    SERVICES DESK