ANALISIS GAYA KOMUNIKASI ORANG TUA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING DI GAMPONG…
Salah satu masalah gizi yang menjadi perhatian utama di Indonesia saat ini adalah tingginya tingkat gizi buruk atau stunting. Stunting bukan hanya menjadi masalah pertumbuhan fisik, tetapi juga dapat membuat anak lebih mudah terserang penyakit. Gaya komunikasi ayah dan ibu dalam pengasuhan anak memiliki pengaruh terhadap pencegahan stunting, menggunakan komunikasi interpersonal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gaya komunikasi apa saja yang dapat dilakukan ayah dan ibu dalam upaya m…
- Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Ilmu Komunikasi, Banda Aceh - 2025
- Baca Selengkapnya
HUBUNGAN KETERBUKAAN KOMUNIKASI DENGAN KEPUASAN KERJA PEGAWAI RSUD DR. Z…
Rumah sakit merupakan organisasi yang memiliki manajemen paling kompleks maka pengelolaan kepegawaian juga harus di kclola dengan sangat hati- hati dengan mengedepankan hubungan interpersonal yang baik. Demikian halnya dengan RSUD dr. Zainoel Abidin. yang menunjukkan adanya masalah dalam kepuasan kerja karena tidak adanya ketebukaan komunikasi pada pegawai rumah sakit tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan a…
ANALISIS KINERJA JARINGAN SERAT OPTIK UNTUK LINK BANDA ACEH CENTRUM-STO LAMBA…
Jaringan serat optik Banda Aceh Centrum (BNAC) - STO Lambaro -
STO Seulimum menggunakan media transmisi serat optik jenis Single Mode Low
Water Type Duct atau dikenal dengan kode SM G.652 D, konektor NTT-FC
dengan rugi-rugi sisipan 0,15 dB -0,8 dB dan redarnan 0,05 dB - 0,5 dB serta
rnernbutuhkan penyarnbungan serat optik karena jarak antar STO lebih besar
dari panjang rnaksirnal kabel serat optik yang diproduksi (>2 km). Kualitas sarnbungan
mempunyai redaman maksimum rata-rata …
STUDI PERENCANAAN CYBER KAMPUS-SERAT OPTIK SEBAGAI MEDIA TRANSMISI DENGAN MEN…
Dalam Tugas Akhir ihi dilakukan perencanaan cyber kampus-serat optik sebagai media transmisinya dengan menggunakan teknologi Digital Loop Carrier (DLC) pada Unsyiah. Perencanaan ini dilakukan untuk menggantikan antena wavelan yang terpasang saat ini karena mengingat teknologi ini sudah tidak memadai dalam mendukung jasa layanan telekomunikasi yang baru. Sistem komunikasi serat optik dengan DLC ini dapat memberikan bandwidth yang besar, fleksibel dan mem…