KAJIAN WAKTU DAN UPAH TENAGA KERJA AKTUAL PADA PROYEK KONSTRUKSI RUMAH TYPE …
Proyek umumnya mempunyai batas waktu (deadline) dan biaya, artinya proyek harus diselesaikan sebelum atau tepat pada waktu yang ditentukan dengan sejumlah biaya yang telah direncanakan Dalam dunia konstruksi seringkali perencanaan waktu yang telah dibuat tidak berjalan sesuai dengan realisasi di lapangan. Pembuatan rencana dan jadwal mengenai pada kondisi perkiraan durasi pekerjaan yang ada pada saat rencana dan jadwal tersebut dibuat. Penelitian ini bertujuan…
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB PEKERJAAN ULANG (REWORK) PADA PROYEK KONST…
Salah satu faktor penyebab keterlambatan pelaksanaan proyek adalah karena adanya aktivitas pekerjaan ulang (rework) pada satu atau beberapa item pekerjaan konstruksi. Penelitian ini dilakukan dengan metode kuisioner dengan skala Likert. Pengumpulan data diperoleh dengan metode kuisioner yang disebarkan kepada pemilik proyek. kontraktor dan konsultan sebanyak 63 sampel untuk kuisioner penyebab rework, intensitas rework dan fase terjadinya rework …
SIMULASI ANALITIS PENGARUH BEBAN LEDAKAN TERHADAP STRUKTUR GEDUNG
Banyak gedung yang direncanakan untuk beban konvensional, seperti beban mati, beban hidup, beban angin dan beban gempa. Sejak tahun 2000, jumlah peristiwa terorisme dengan serangan bom semakin meningkat, khususnya di Indonesia Umumnya bangunan publik tersebut tidak didesain untuk beban ledakan. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi ketahanan bangunan saat bangunan dibebani oleh sebuah ledakan. Untuk kekuatan, uji dilakukan dengan membuat model…
ANALISA PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA PADA PELAKSANAAN PEKERJAAN KOLOM BETON B…
Kolom merupakan salah satu elemen struktur yang berperan penting dalam suatu konstruksi bangunan. Untuk itu perlu diketahui secara detail pengerjaan kolom beton bertulang dengan mengukur nilai produktivitasnya Penelitian ini bertujuan untuk menentukan nilai produktivitas tenaga kerja pada pekerjaan kolom bcton bertulang pada proyek Pembangunan Gedung Laboratorium Micro Teaching Fakultas Tarbiyah IAIN Ar-Raniry Banda Aceh. Ruang lingkup pekerjaan y…
PERKIRAAN WAKTU PELAKSANAAN PROYEK KONSTRUKSI GEDUNG BERDASARKAN BIAYA KONT…
Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan apakah model yang ditemukan oleh Bromilow mengenai hubungan waktu biaya yaitu T = KCB dapat digunakan pada proyek konstruksi gedung di Kabupaten Pidie. Pengolahan data dilakukan dengan menggunakan statistik regresi linier sederhana. Dari hasil perhitungan diperoleh model perkiraan yaitu T = 1,232 diimana untuk menyelesaikan sebuah proyek konstruksi gedung senilai Rp. I juta diperkirakan membutuhkan waktu selama 1…