Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
ANALISIS KOMPOSISI GIZI DAN UJI ANTIOKSIDAN DALAM MIE DAUN KELOR SERTA KESUKA…
FITRIYAH
ABSTRAK Fitriyah (2023). Analisis Komposisi Gizi dan Uji Antioksidan dalam Mie Daun Kelor Serta Kesukaan Konsumen Mie basah merupakan makanan yang terbuat dari bahan utama tepung terigu dan disukai oleh masyarakat. Selain berbahan terigu, mie juga dapat ditambahkan sayuran yang disebut dengan mie sayuran. Tanaman kelor berasal dari suku Moringaceae, dia dapat memperkaya gizi bila dipergunakan dari campuran pembuatan mie. Penelitian akan melakukan pengujian untuk menguji sifat organolep…
- Fakultas KIP Pendidikan Kimia, Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya
AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN PENGHAMBATAN ENZIM TIROSINASE PADA EKSTRAK ETANOL K…
Waisul Qarani
Kayu manis (Cinnamomum burmanii) dan cempaka kuning (Michelia champaca) terbukti memiliki efek antioksidan yang tinggi. Cempaka kuning merupakan tumbuhan khas daerah Aceh yang sering digunakan dalam berbagai acara adat, selain memiliki aroma yang harum cempaka kuning juga sering dimamfaatkan dalam pengobatan tradisional. Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan efek antioksidan menggunakan metode DPPH (2.2-difenil 1-pikrihidrasil ) dan penghambatan enzim tirosinase dari ekstrak etanol kayu …
- Fakultas Kedokteran (S2), Banda Aceh - 2023
- Baca Selengkapnya
UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK AKTIF DAUN TEMURUI (MURRAYA KOENIGII) ACEH …
HILDA GUSVIANNA
ABSTRAK Uji aktivitas antioksidan daun Murraya koenigii terhadap radikal bebas DPPH dilakukan dengan metode DPPH (1,1-Diphenyl-2-pycrilhydrazil). Ekstrak etil asetat memiliki aktivitas antioksidan paling kuat dibandingkan dengan ekstrak metanol dan n-heksana secara berturut-turut berdasarkan nilai IC50 yaitu 23; 50,54; dan 64,70 ppm. Dari kromatografi kolom (KK) diperoleh 8 (A-H) sub-fraksi. Sub-fraksi G menunjukan aktifitas antioksidan yang paling kuat mendekati IC50 vitamin C (3,75 p…
- FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGATUHUAN ALAM UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2017
- Baca Selengkapnya
AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK KULIT BATANG GLODOKAN (POLYALTHIA LONGIFOLIA)
Anisa Rasyida
Aktivitas antioksidan ekstrak kulit batang glodokan (P. longifolia) terhadap DPPH (1,1-Diphenyl-2-pycrilhydrazil). Aktivitas antioksidan dilakukan terhadap tiga ekstrak yaitu ekstrak n-heksana, etil asetat dan metanol. Hasil uji aktivitas antioksidan terhadap masing-masing ekstrak secara berturut-turut yaitu 242,19, 120,00 dan 64,53 ppm. Ekstrak metanol dilakukan isolasi dan diperoleh 5 (A-E) subfraksi. Aktivitas antioksidan masing-masing yaitu pada subfraksi A memiliki nilai IC¬50 sebesar 8…
- FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2017
- Baca Selengkapnya
UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN KRIM EKSTRAK ETIL ASETAT BIJI PEPAYA (CARICA PAPAYA…
Maya Farida
Penelitan uji aktivitas antioksidan krim ekstrak etil asetat biji pepaya (Carica papaya Linn.) telah dilakukan dengan tujuan untuk menentukan nilai IC50 dan stabilitas dari krim. Ekstrak etil asetat diperoleh menggunakan metode maserasi, penapisan metabolit sekunder secara fitokimia dan uji antioksidan menggunakan metode DPPH (2,2-difenil-1-pikrilhidrazil). Uji aktivitas antioksidan dilakukan dengan mengukur kemampuan ekstrak dalam meredam DPPH yang dinyatakan dengan nilai IC50. Ekstrak yang…
- FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2016
- Baca Selengkapnya