Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

    NULL
Ferry Prakoso, MEMBANGUN WEBSITE ALUMNI D-III MANAJEMEN INFORMATIKA BERBASIS MULTI-AUTHOR DAN REGISTRASI AKUN DENGAN MENGGUNAKAN WORDPRESS 4.4.2. Banda Aceh Universitas Syiah Kuala,2016

Website multi-author berbasis content management system (cms) merupakan website, dimana para pengguna dari website content management system (wcms) tersebut, dapat mendaftarkan akun mereka secara bebas. pada projek ini akan dikembangkan sebuah website multi-author front-end, yang nantinya pendaftar yang ingin mendaftar terlebih dahulu harus mendapat persetujuan dari admin. plugin front-end dari website ini merupakan plugin yang sangat powerfull, dimana pengguna yang bukan merupakan admin dapat mem-posting satu atau banyak artikel di website tersebut. tetapi dengan syarat artikel yang di posting harus mendapatkan persetujuan dari admin yang mengelola. websitemulti-author berbasis conten management system (cms) ini juga dapat digunakan sebagai website untuk bersilaturahim antara sesama alumni, sebagai media informasi, sebagai media komunikasiantar alumni dan instansi nantinya.



Abstract



    SERVICES DESK