Perawat rawat inap merupakan perawat yang bekerja di unit pelayanan rawat inap dan memiliki interaksi yang lebih intens dengan pasien dalam menjalankan tugas keperawatan, sehingga rentan mengalami stres yang berpotensi meningkatkan terjadinya burnout. salah satu faktor yang dapat menurunkan burnout adalah hardiness. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara hardiness dengan burnout pada perawat rawat inap di rumah sakit jiwa aceh. subjek penelitian ini adalah perawat rawat inap di rumah sakit jiwa aceh yang berjumlah 114 orang. metode pengumpulan data menggunakan skala hardiness sebanyak 20 aitem dan skala burnout sebanyak 27 aitem. analisis data menggunakan teknik korelasi pearson dengan koefisien korelasi r=-0,560 dan p = 0,00 (p
Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
NULL
HUBUNGAN ANTARA HARDINESS DENGAN BURNOUT PADA PERAWAT RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT JIWA ACEH. Banda Aceh Universitas Syiah Kuala,2015
Baca Juga : TINJAUAN APLIKASI HUBUNGAN INTERPERSONAL PERAWAT TERHADAP KLIEN DENGAN GANGGUAN JIWA DALAM PEMBERIAN ASUHAN KEPERAWATANRNDI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT JIWA ACEH TAHUN 2009 (Marzalena, 2022)