Ringkasan lidah buaya (aloe vera) merupakan tanaman ajaib (the miracle plant) yang mempunyai potensi untuk dikembangkan sebagai tanaman obat dan bahan baku industri. tanaman lidah buaya mempunyai keragaman jeris yang terdiri atas aloe ferox, aloe barbadensesis miller, dan aloe chunensis baker. pengolahan lidah buaya dapat dimanfaatkan sebagai industri pangan, industri kosmetik, dan bahan baku industri farmasi. tepung lidah buaya merupakan salah satu bentuk pengolahan lidah buaya yang dapat dimanfaatkan sebagai bahan baku industri baik industri pangan maupun non pangan pada pembuatan tepung lidah buaya, ada beberapa faktor yang perlu diperhatikan seperti terjadinya reaksi pencoklatan dan kehilangan gizi atau penurunan mutu tepung yang dihasilkan penambahan natrum bisulfit pada pembuatan tepung lidah buaya dapat menjadikan tepung lidah buaya berwarna lebih cerah. natrium bisulfit pada makanan berfungsi sebagai penghambat reaksi pencoklatan enzmmants dan non enmmatis, sebagar zat anti mikroba dan zat anit oksidan serta sebagai zat pemutih. untuk mendapatkan tepung lidah buaya bahan dikeringkan dengan menggunakan freeze dryer yang bekerja pada suhu dan tekanan yang rendah, sehingga komponen yang mudah rusak atau sensitif terhadap panas dapat dipertahankan dan mempunyai sifat rekontruksi yang baik lidah buaya mengandung 98,5% air, karbohidrat, mineral dan vitamin yang bermanfaat bagi tubuh. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konsentrasi natrium bisulfit (nahso3) dan waktu pengeringan freeze dryer terhadap mutu tepung lidah buaya penelitian ini menggunakan rancangan acak kelompok (rak) pola faktoral 2 faktor, yaitu faktor i adalah konsentrasi natrum bisulfit (k) terdiri atas tiga taraf, yaitu k1= 0,01%, k2 = 0,03%, k3 = 0,05%, dan faktor ii yaitu faktor waktu pengeringan dengan freeze dryer terdiri atas tiga taraf yaitu w1= 15 jam w2= 20 jam, w3 = 25 jam. kombinasi dari perlakuan adalah 3x3=9 dengan 2 kali ulangan sehingga diperoleh 27 perlakuan analisis yang dilakukan pada tepung lidah buaya (aloe powder) yaitu analisis rendemen, kadar air, kadar serat, kadar abu, dan uji orgonoleptik meliputi warna, aroma, dan tekstur. hasil penelitian tepung lidah buaya menunjukkan bahwa konsentrasi atrium bisulfit (k) berpengaruh sangat nyata (p0,05) terhadap rendemen dan aroma tepung lidah buaya yang dihasilkan waktu pengeringan freeze dryer (wk) berpengaruh sangat nyata (p
Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
PENGARUH KONSENTARSI NATRIUM BISULFTT (NAHS03) DAN WAKTU PENGERINGAN FREEZE DRYER TERHADAP MUTU TEPUNG LIDAH BUAYA (ALOE POWDER). Banda Aceh Fakultas Pertanian,2008
Baca Juga : EFEKTIVITAS EKSTRAK LIDAH BUAYA (ALOE VERA) DALAM MEREDUKSI FORMALIN PADA CUMI-CUMI (LOLIGO INDICA) ASIN (Irma Haryani , 2016)
Abstract
Baca Juga : PERBANDINGAN EFEK DAYA HAMBAT EKSTRAK ETANOL DAUN LIDAH BUAYA (ALOE VERA) TERHADAP PERTUMBUHAN CANDIDA ALBICANS DENGAN METODE MASERASI DAN SOKLETASI (Ghina Ghufrani Ayati, 2023)