Kementrian pendidikan, kebudayaan, riset dan teknologi universitas syiah kuala fakultas keperawatan skripsi tanggal 28 februari 2024 xii+ vi bab + 51 halaman + 9 tabel + 8 lampiran silventus hendrikus karubui 1712101010130 gambaran motivasi belajar pada mahasiswa fakultas kesehatan di universitas syiah kuala abstrak rendahnya motivasi belajar mahasiswa seringkali diduga menjadi penyebab rendahnya kuliatas kelulusan dalam suatu perguruan tinggi, untuk itu motivasi belajar mahasiswa menjadi perhatian khusus bagi perguruan tinggi. penelitian ini menggunakan desain cross sectinal studi. penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi motivasi belajar mahasiswa fakultas kesehatan di universitas syiah kuala. populasi dalam penelitian ini adalh mahasiswa yang berkuliah di jurusan kesehatan diantaranya ilmu keperawatan, ilmu psikologi, ilmu pendidikan kedokteran dan ilmu pendidikan kedokteran gigi. pengambilan sampel dilakukan dengan teknik quota sampling dan didapatkan jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 140 responden yang terdiri dari 38 mahasiswa program studi ilmu keperawatan, 56 mahasiswa program studi ilmu pendidikan kedokteran, 26 mahasiswa program studi ilmu psikologi, dan 20 mahasiswa program studi ilmu kedokteran gigi. hasil penelitian menunjukkan bahwa sebanyak 109 mahasiswa (77,9%) memiliki motivasi belajar dengan kategori sedang, sebanyak 140 (100%) mahasiswa memiliki motivasi intrinsik dengan kategori sedang dan sebanyak 86 (61,4%) mahasiswa memiliki motivasi ekstrinsik dengan kategori sedang. peneliti merekomendasikan untuk dilakukan penelitian lanjutan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat motivasi belajar mahasiswa pada fakultas kesehatan di universitas syiah kuala. penelitian ini bermanfaat sebagai sumber masukan untuk strategi dalam meningkatkan motivasi belajar mahasiswa sehingga dapat meningkatkan prestasi belajar mahasiswa. kata kunci : motivasi belajar, motivasi intrinsik, motivasi ekstrinsik. daftar bacaan : (2019-2022)
Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
GAMBARAN MOTIVASI BELAJAR PADA MAHASISWA FAKULTAS KESEHATAN DI UNIVERSITAS SYIAH KUALA. Banda Aceh Fakultas Keperawatan,2024
Baca Juga : MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA BIDIKMISI DITINJAU DARI INDEKS PRESTASI KUMULATIF ( SUATU STUDI PADA MAHASISWA FKIP UNIVERSITAS SYIAH KUALA ANGKATAN 2016) (Cut Irmasita, 2018)
Abstract
MININSTRY OF EDUCATION, CULTURE, RESEARCH AND TECHNOLOGY UNIVERSITAS SYIAH KUALA FACULTY OF NURSING UNDERGRADUATE THESIS Februari 28 th , 2024 XII + VIChapters + 51 pages + 9 Table + 8 Appendices SILVENTUS HENDRIKUS KARUBUI 1712101010024 THE DESCRIPTION OF LEARNING MOTIVATION IN HEALTH FACULTY STUDENTS AT UNIVERSITAS SYIAH KUALA ABSTRACT Low student learning motivation is often thought to be the cause of low graduation quality in a tertiary institution, for this reason student learning motivation is a special concern for tertiary institutions. This research uses a crosssectional study design. This research aims to identify the learning motivation of health faculty students at Syiah Kuala University. The population in this study were students studying health majors including nursing, psychology, medical education and dental education. Sampling was carried out using a quota sampling technique and the number of samples in this study was 140 respondents consisting of 38 students in the Nursing Science study program, 56 students in the medical education study program, 26 students in the psychology study program, and 20 students in the dental science study program. . The research results showed that as many as 109 students (77.9%) had learning motivation in the medium category, as many as 140 (100%) students had intrinsic motivation in the medium category and as many as 86 (61.4%) students had extrinsic motivation in the medium category. Researchers recommend that further research be carried out on the factors that influence the level of student learning motivation at the health faculty at Syiah Kuala University. This research is useful as a source of input for strategies to increase student learning motivation so that it can improve student learning achievement. Keywords: Learning motivation, Intrinsic Motivation, Extrinsic Motivation. Reading List: (2019-2022)