Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
UJI TOKSISITAS AKUT KONSENTRASI EKSTRAK AIR DAUN SERNAI (WEDELIA BIFLORA) YAN…
Rizki Efriyendri
UJI TOKSISITAS AKUT KONSENTRASI EKSTRAK AIR DAUN SERNAI (Wedelia biflora) YANG DIBERIKAN PER ORAL PADA MENCIT (Mus musculus) ABSTRAK Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui efek toksisitas akut berbagai konsentrasi ekstrak air daun sernai yang diberikan secara peroral dengan satu kali pemberian pada mencit (Mus musculus). Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) dengan 5 perlakuan dan 3 ulangan. Kelompok kontrol negatif (P0) diberi akuades, kelompok P1, P2, P3, dan P4…
- FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2017
- Baca Selengkapnya
UJI TOKSISITAS EKSTRAK DAUN KIRINYUH (EUPATORIUM ODORATUM L.) TERHADAP MORTAL…
Nurhasbah
ABSTRAK Nurhasbah. 2016. Uji Toksisitas Ekstrak Daun Kirinyuh (Eupatorium odoratum) Terhadap Mortalitas Keong Mas (Pomacea canaliculata). Skripsi, Jurusan Pendidikan Biologi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala. Pembimbing: (1) Dr. Safrida, S.Pd., M.Si., (2) Dra. Asiah MD, M.P Kata kunci: keong mas, daun kirinyuh, ekstrak, mortalitas Keong mas (Pomacea canaliculata) merupakan keong air tawar yang berpotensi sebagai hama. Keong mas sangat berbahaya karena dapat…
- FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2016
- Baca Selengkapnya