Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
GREEN SYNTHESIS NANOPARTIKEL PERAK MENGGUNAKAN METODE HIBRID DENGAN MINYAK NI…
Vanizra Fatika Lubis
Green synthesis nanopartikel telah mendapat banyak perhatian di kalangan komunitas ilmiah karena biaya yang murah, sederhana, pengurangan penggunaan bahan kimia dan ramah lingkungan. Penelitian ini fokus pada green synthesis nanopartikel perak (AgNP) menggunakan daun biduri (Calotropis gigantea) dari Ie Seu-um, kawasan geothermal, Kabupaten Aceh Besar, Provinsi Aceh, Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik dan aktivitas ant…
- Fakultas mipa, Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya
ANALISIS KUALITAS DAN UJI AKTIVITAS ANTIMIKROBA MADU LEBAH KELULUT (HETEROTRI…
HAYA AQILAH
Madu telah dimanfaatkan sebagai bahan obat untuk mengobati penyakit infeksi. Salah satu lebah penghasil madu yaitu Heterotrigona itama atau kelulut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas dan aktivitas antimikroba madu kelulut terhadap bakteri Staphylococcus aureus, Escherichia coli, dan jamur Candida albicans. Parameter kualitas madu yang diukur meliputi uji organoleptik, nilai aktivitas enzim diastase, kadar hidroksimetilfurfural (HMF), kadar air, kadar gula pereduksi, keasaman …
- Fakultas MIPA Farmasi, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya
UJI AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK ETANOL RIMPANG JERINGAU (ACORUS CALAMUS L.)…
Ramadayani Fitri
Rimpang jeringau (Acorus calamus L.) berpotensi sebagai antibakteri. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui potensi aktivitas, besarnya diameter zona hambat dan konsentrasi ekstrak etanol rimpang jeringau terhadap pertumbuhan bakteri Staphylococcus aureus dan Escherichia coli. Penelitian ini menggunakan metode eksperimental meliputi ekstraksi secara maserasi menggunakan pelarut etanol 96% yang telah didestilasi, skrining fitokimia secara reagensia dan uji antibakteri dengan perbandinga…
- Fakultas MIPA (S1), Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya
IDENTIFIKASI FENOTIPIK DAN GENOTIPIK SERTA UJI AKTIVITAS ANTIMIKROBA BAKTERI …
YULIA SAFIKA RIZKI
Bakteri asam laktat merupakan bakteri Gram positif yang menghasilkan asam laktat dari proses fermentasi karbohidrat. Bakteri asam laktat telah digunakan dalam pengolahan bahan pangan karena mampu menghambat pertumbuhan bakteri patogen dan pembusuk makanan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi bakteri asam laktat isolat BK-02 asal daging kerbau (Bubalus bubalis) secara fenotipik dan genotipik, serta mengetahui pengaruh aktivitas ekstrak bakteriosin kasar terhadap bakteri patogen. Ta…
- FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SYIAH KUALA, Banda Aceh - 2018
- Baca Selengkapnya