Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



PEMETAAN KESIAPSIAGAAN KOMUNITAS SEKOLAH TERHADAP BENCANA TSUNAMI

Muhammad Riza Rizky

Indonesia adalah negara yang memiliki risiko bencana alam yang cukup tinggi karena terletak di antara lempeng-lempeng tektonik dunia. Keberadaan lempeng-lempeng ini meningkatkan risiko bencana gempa dan tsunami, seperti bencana tsunami Aceh yang terjadi pada 26 Desember 2004 dengan korban 173.741 jiwa. Jumlah korban dan kerusakan yang besar dari bencana tsunami Aceh menunjukkan bahwa tingginya risiko ancaman bencana di daerah tersebut. Salah satu fasilitas yang mengalami banyak kerusakan ada…

STUDI KOMPARATIF PENGURANGAN RISIKO BENCANA PADA SEKOLAH MENENGAH ATAS TERDAM…

Tasya Ainan Salsabila

Pengurangan Risiko Bencana (PRB) merupakan langkah strategis untuk mengurangi paparan terhadap bahaya dan menurunkan kerentanan masyarakat serta aset. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan program PRB pada Sekolah Menengah Atas (SMA) terdampak dan tidak terdampak tsunami tahun 2004, serta mengkaji perbandingan implementasinya. Metode penelitian menggunakan pendekatan mixed method dengan mengkombinasikan data kualitatif melalui wawancara dan group investigation serta data kuantitatif melalu…

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU MASYARAKAT BERKUNJUNG KE KOTAMADYA B…

Raihanun

ABSTRAK Penelitian iri bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi perilaku masyarakat berkunjung ke Kota Madya Banda Aceh pasca tsunami, serta faktor manakah yang berpengaruh paling dominant. Untuk mengukur perilaku berkunjumg masyarakat, digunakan komponen elemen affektif dan kognitif yaitu variabel (emotion, feelings, moods, evaluation, knowledge, meanings, dan belief). Data yang dianalisis dalam penelitian ini merupakan data primer yang didapatkan melalui riset La…

PROBLEMS ENCOUNTERED BY TOUR GUIDES IN COMMUNICATING WITH FOREIGN TOURISTS AT…

BAMBANG LESMANA DWI PUTRA

Penelitian ini bertujuan untuk menyelidiki kesulitan yang dihadapi oleh pemandu wisata dalam berkomunikasi dengan wisatawan asing di Museum Tsunami Aceh. Penelitian ini juga berusaha mengidentifikasi strategi yang digunakan untuk mengatasi kesulitan tersebut. Studi deskriptif kualitatif dilakukan melalui observasi dan wawancara dengan pemandu wisata untuk mengumpulkan data yang diperlukan. Temuan penelitian menunjukkan bahwa kesulitan utama yang dihadapi oleh pemandu wisata adalah kurangnya k…

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESIAPSIAGAAN PEREMPUAN BANDA ACEH PASCA 20 T…

MUHAMMAD EDWIN MUFID

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji tingkat kesiapsiagaan perempuan di Banda Acehdalam menghadapi ancaman tsunami dan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang memengaruhi kesiapsiagaan tersebut. Menggunakan desain penelitian kuantitatif analitik, tingkat kesiapsiagaan diukur melalui analisis indeks yang didapat dari kuesioner oleh LIPI/UNESCO yang disesuaikanuntuk masyarakat umum, sementara faktor-faktor yang mempengaruhinya dianalisis menggunakan regresi logistik ordinal pada beberapa v…

KUALITAS PELAYANAN PUBLIK PT. ASURANSI BUMI PUTERA JIWA BERSAMA DI KOTA BAN…

Maria Ulfa

Adapun yang menjadi tujuan penelitian dalam penulisan ini adalah untuk mengetahui apakah pelayanan PT. Asuransi Bumi Putera jiwa Bersama sudah sesuai dengan harapan pelanggan. Populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan PT. Asuransi Bumi Putera jiwa Bersama. Sedangkan penarikan sampel dilakukan dengan metode (Purposive Sampling) terhadap 50 responden PT. Asuransi Bumi Putera jiwa Bersama khususnya yang memiliki asuransi kesehatan dan selamat saat terjadinya …

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU MASYARAKAT BERKUNJUNG KE KABUPATEN A…

Ammar Fuad

ABSTRAK Penelitian ini yang berjudul Faktor-faktor yang Mempengaruhi Perilaku Masyarakat Berkunjung ke Kabupaten Aceh Besar Pasca Tsunami, yang bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi perilaku masyarakat berkunjung ke Kabupaten Aeh besar pasca tsunami, serta faktor manakah yang berpengaruh paling dominan. Untuk mengukur perilaku berkunjung masyarakat, digunakan komponen elemen afektif dan kognitif yaitu variabel (emotion, feelings, moods, evaluation, lowledge, me…

MUSEUM TSUNAMI ACEH DI BANDA ACEH

Uswatun Hasanah

Tsunami (dari bahasa Jepang: yang secara haraftah berarti - ombak besar (nami) di pelabuhan (tsu)), adalah sebuah ombak yang terjadi setelah sebuah gempa bumi, gempa laut, gunung berapi meletus, atau hantaman meteor di laut. Tenaga setiap tsunami adalah tetap. fungsi ketinggiannya dan kelajuannya. Dengan itu, apabila gelombang menghampiri pantai, ketinggiannya meningkat semcntara kelajuannya menurun. Gelombang tersebut bergerak pada ke…

STRATEGI PEMASARAN SULTHAN HOTEL BANDA ACEH SETELAH TSUNAMI

Suryandra

Penelitian ini dilakukan di Sulthan Hotel Banda Aceh yang merupakan salah satu hotel berbintang tiga yang beralamat di Jalan Sulthan Hotel No. 1 Banda Aceh. Dan objek penelitian adalah "Strategi Pemasaran" yang diterapkan oleh Sultan Hotel Banda Aceh Setelah Tsunami. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Strategi Pemasaran Sulthan Hotel Banda Aceh dengan urutan langkah-langkahnya sebagai berikut: Visi, Misi, Tujuan…

TSUNAMI CENTER TEMA : ARSITEKTUR HI- TECH

Nusfirmansyah

Tsunami Center dapat didefinisikan sebagai suatu wadah yang di bentuk sebagai pusat data dan informasi yang melakukan penelitian/riset, pengendalian, pemantauan mengenai seismologi, oseanografi, pasang surut, arus laut, dan bidang keilmuan sejenis lainnya yang berhubungan dengan Tsunami. Tsunami Center merupakan sebuah institusi riset pemerintah yang memiliki otoritas penuh dalam melakukan penelitian menganai Tsunami. Tsunami …




    SERVICES DESK