Strategi Komunikasi Interpersonal Guru Bimbingan Konseling Dalam Membina Kedi…
zulfadli
ABSTRAK Penelitian ini diberi judul ”Strategi Komunikasi Interpersonal Guru Bimbingan Konseling Dalam Membina Kedisiplinan Belajar Siswa”. Fokus pembahasan pada penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi komunikasi interpersonal guru Bimbingan Konseling (BK) dalam membina kedisiplinan belajar siswa di SMA Negeri 1 Muaa Batu dan untuk mengetahui kendala – kendala yang di hadapi guru BK dalam membina kedisiplinan belajar siswa. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan p…
- Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik-Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh - 2014
- Baca Selengkapnya